Paris Saint-Germain (PSG) merupakan salah satu klub papan atas yang berkompetisi di Ligue 1 Prancis. Mereka juga dikenal sebagai klub kaya raya. Atas dasar itu, tak heran skuad PSG dihuni oleh banyak pemain bintang.
Para pemain tersebut menunjukkan performa yang cukup bagus bersama PSG sehingga mendapat panggilan untuk membela negaranya masing-masing di Piala Dunia 2022. Termasuk Lionel Messi, berikut beberapa pemain PSG yang berlaga di Piala Dunia 2022.