TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Wisata Alam di Bandung 2022, Bucket List Liburan saat Ambil Cuti

Tempat terbaik untuk plesiran di alam

Ilustrasi wisata alam di Bandung (instagram.com/sigotik91)

Bandung terkenal sebagai kota seribu kuliner. Selain itu, Bandung juga menyimpan banyak pilihan wisata alam yang sudah populer.

Gak heran kalau setiap akhir pekan, kota ini kerap macet karena banyak wisatawan yang tertarik liburan di Bandung, terutama dari warga Ibu Kota Jakarta dan sekitarnya. Bahkan, beberapa tempat wisata di sana kerap viral di media sosial. 

Nah, kalau kamu berencana menyusun bucket list tahun ini, tetapi masih bingung mau ke mana, cobalah simak informasi berikut ini dulu. Berikut beberapa wisata alam di Bandung untuk inspirasi liburanmu tahun 2022 ini. 

1. Taman Hutan Raya Djuanda disebut tempat terbaik untuk me time. Terdapat penangkaran rusa, air terjun, Gua Belanda, dan Gua Jepang yang epik

Taman Hutan Raya Juanda, Bandung (instagram.com/irresmawati)

2. Tebing Keraton menawarkan alam menawan. Kamu bisa melihat pegunungan, hutan hijau yang lebat, dan langit syahdu yang diselimuti kabut

Tebing Keraton, Bandung (instagram.com/rachmanita02)

3. Jendela Alam cocok untuk alternatif wisata keluarga. Bisa belajar tentang tumbuhan dan hewan, ada kolam renang, panahan, dan flying fox

Jendela Alam, Bandung (instagram.com/elizabeth_natalia)

4. Kalau suka trekking pendek, Bukit Moko bisa menjadi pilihanmu. ️Ini menjadi salah satu tempat terbaik melihat sunrise dan sunset yang indah

Bukit Moko, Bandung (instagram.com/adiraoktaroza)

5. Curug Maribaya memiliki air terjun yang cukup deras. Meski gak terlalu tinggi, suasana di sana akan membuatmu betah

Curug Maribaya, Bandung (instagram.com/cahya_2108)

Baca Juga: 10 Rekomendasi Spot Wisata di Sekitar Dieng Wonosobo Terbaru 2022

6. Wisata Batu Kuda menjadi tempat healing favorit. Untuk melihat pemandangannya, kamu perlu trekking. Selain itu, tempat ini cocok untuk piknik

Wisata Batu Kuda, Bandung (instagram.com/hendrakarunia20)

7. Lembang Park and Zoo memiliki area yang luas, sangat bersih dan terawat dengan baik, begitu pula dengan satwa-satwa di sana

Lembang Park and Zoo (instagram.com/selvy9185)

8. Bukit Jamur merupakan perpaduan kebun teh dengan perbukitan indah. Disarankan datang saat sore hari dan membawa bekal sendiri untuk piknik

Bukit Jamur, Bandung (instagram.com/dianto_sutedja)

9. Kalau suka berkuda, datanglah ke De Ranch Lembang. Selain itu, bisa memanah, flying fox, bersepeda, hingga membeli tanaman kaktus mini

De Ranch Lembang, Bandung (instagram.com/desihong56)

Baca Juga: 10 Wisata Romantis di Indonesia 2022, Dunia Serasa Milik Berdua!  

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya