TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Wisata Paling Eksotis di Amerika Selatan, Wajib Masuk Bucket List!

Antimainstream, lain daripada lain

Marble Caves (itinari.com)

Liburan ke luar negeri menjadi impian banyak orang. Kamu bisa menemukan pemandangan yang tak biasa dilihat di Indonesia. Contohnya seperti panorama yang ada di negara-negara Amerika Selatan.

Antimainstream, berikut ini beberapa wisata paling eksotis di Amerika Selatan yang bisa kamu kunjungi saat liburan. Lain daripada yang lain, kamu gak akan menemukannya di negara mana pun, lho.

1. Parque Nacional Dos Lençóis Maranhenses dinobatkan menjadi bukit pasir terluas di Brasil. Luasnya mencapai 1.500 kilometer persegi. Indah!

Parque Nacional Dos Lençóis Maranhenses (guideandtravel.pl)

2. Salar de Uyuni di Bolivia kerap dijuluki sebagai cermin terluas di dunia. Pantulan ini terbentuk dari air yang menutupi seluruh permukaan

Salar de Uyuni (back-packer.org)

3. Castillo de Lamas merupakan sebuah kota kecil yang estetik di Peru. Jangan lupa kunjungi kota ini saat berkunjung ke sini, ya!

Castillo de Lamas (denomades.com)

4. Tempat ini namanya Semuc Champey. Air terjun ini letaknya ada di hutan pedalaman di Guatemala. Ingin datang ke sini?

Semuc Champey (patisjourneywithin.com)

5. Di Colombia ada sebuah kota yang unik bernama Cartagena. Kota ini memiliki banyak bangunan warna-warni dan kaya akan wisata budaya

Cartagena (cnn.com)

Baca Juga: 10 Makanan Indonesia yang Terkenal di Amerika, Disukai Para Bule!

6. Bukan editan, ini adalah Marble Caves di Chili. Gua ini terbentuk dari erosi selama 6.000 tahun. Warna dindingnya terbentuk secara alami, lho

Marble Caves (itinari.com)

7. Purmamarca merupakan rumah bagi suku asli di Argentina. Pemandangan pegunungan yang keren ini gak akan kamu temui di tempat lain

Purmamarca (trivago.com)

8. Ingin memacu adrenalin? Kunjungi Ischigualasto dan Talampaya National Parks di Argentina. Meski aksesnya cukup terjal, tapi worthit banget

Ischigualasto and Talampaya National Parks (getbybus.com)

9. Ada sebuah pulau kecil tak berpenghuni di Panama, bernama San Blas Islands. Lanskap lautnya benar-benar menyegarkan mata

San Blas Islands (goseekexplore.com)

Baca Juga: 16 Tempat Wisata Air Terjun di Amerika, Pemandangannya Bikin Melongo!

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya