TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Rekomendasi Jenis Wisata untuk Dikunjungi Bareng Ibu, Seru Abis!

Hayoo...kapan terakhir kamu ajak ibumu liburan?

instagram.com/tintimruivo

Ingin memberikan liburan spesial untuk Hari Ibu nanti? Sebelumnya, kamu harus cari tahu dulu jenis destinasi wisata yang ibumu suka.

Kalau kamu sudah mempersiapkan semuanya, tapi masih bingung mau ke mana, beberapa jenis wisata di bawah ini bisa jadi referensimu. Liburan bareng ibu jadi makin menyenangkan, deh!

1. Area camping harus banget masuk list, karena bisa bikin kamu dan ibu makin dekat, seperti di Coban Rais, Ranu Kumbolo, atau Ranca Upas

instagram.com/bismibf

2. Pusat perbelanjaan gak boleh ketinggalan, nih! Kamu bisa memilih Paris Van Java, Pasar Mayestik, atau mall-mall yang sedang obral diskon

instagram.com/chikaliu_

3. Menikmati spa di kawasan Ubud, Bali, biar ibu merasa lebih rileks, sehat, dan bahagia

instagram.com/coco.lovexoxo

4. Ibu biasanya suka kebun bunga dengan pemandangan yang cantik. Bisa ke Taman Begonia, Kebun Bunga Matahari, atau Kebun Bunga Gemitir

instagram.com/gabriellachaca

5. Suasana sejuk dari kebun teh bakal bikin hati lebih tenteram dan tenang. Coba deh ke Kebun Teh Kertowono, Wonosari, dan Gunung Gambir, sambil minum teh khasnya

instagram.com/babangvandy

Baca Juga: 10 Tempat Wisata di Yogyakarta yang Cocok Dikunjungi Saat Musim Hujan

6. Pantai dengan pemandangan cantik dengan akses mudah bisa jadi referensi, seperti di Pantai Mengiat, Pandawa, Kuta, atau pun Tanah Lot

instagram.com/carmengrandes

7. Taman nasional yang menawarkan keindahan alam dijamin seru, seperti ke Taman Nasional Bromo Tengger Semeru atau Baluran

instagram.com/ayunsuci

8. Kalau ibumu pencinta alam, keindahan hutan bisa jadi pilihan. Ada beberapa jenis hutan di Indonesia, salah satunya hutan pinus, seperti Hutan Pinus Asri, Gunung Pancar, dan Mangunan

instagram.com/mita_oci

9. Ingin menjauh dari hiruk-pikuk kota yang bising? Cobalah ke pulau kecil yang indah seperti Gili Air, Gili Meno, dan Gili Trawangan

instagram.com/wasqxz

Baca Juga: 5 Kumpulan Resep Makanan untuk Hadiah di Hari Ibu, Istimewa Banget!

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya