10 Potret Kapal HMAS Anzac Australia dalam Acara IPE 2023

Sedang berlabuh di Surabaya hingga 4 Agustus 2023

Pemerintah Australia kembali menggelar Indo-Pacific Endeavour (IPE), sebuah kegiatan yang bertujuan untuk mempererat hubungan diplomatik Australia dengan negara-negara di Asia Tenggara dan Timur Laut Samudra Hindia. Kapal HMAS Anzac beserta krunya pun menggelar sejumlah kegiatan bilateral, seperti pelepasan kapal selam dan aktivitas lainnya. 

Kali ini IDN Times berkesempatan masuk ke dalam kapal Angkatan Laut Australia yang tengah bersandar di Pelabuhan Tanjung Perak. Penasaran seperti apa tampilannya? Intip potretnya berikut ini!

1. Tak hanya Indonesia, Kapal HMAS Anzac juga mengunjungi beberapa negara lainnya, yaitu Laos, Brunei, Kamboja, India, Malaysia, dan lainnya

10 Potret Kapal HMAS Anzac Australia dalam Acara IPE 2023

2. Kapal ini mengangkut total 150 kru yang juga terdiri dari 36 orang kru wanita. Terkadang ada kru tambahan yang sedang bertugas

10 Potret Kapal HMAS Anzac Australia dalam Acara IPE 2023

3. Sebelum ke Indonesia, Kapal HMAS Anzac berlabuh di Filipina terlebih dahulu

10 Potret Kapal HMAS Anzac Australia dalam Acara IPE 2023

4. Setelah dari Surabaya, rencananya kapal Angakatan Laut Australia ini akan kembali ke Australia

10 Potret Kapal HMAS Anzac Australia dalam Acara IPE 2023

5. Inilah potret anjungan yang digunakan untuk mengemudikan kapal. Di dalamnya ada radar navigasi hingga radio untuk berkomunikasi

10 Potret Kapal HMAS Anzac Australia dalam Acara IPE 2023

6. Bentuk kerja sama bilateral yang terjalin meliputi berbagai aspek. Salah satunya membahas isu keamanan serta perdamaian gender

10 Potret Kapal HMAS Anzac Australia dalam Acara IPE 2023

Baca Juga: 5 Sensasi Petualangan Australia yang Bikin Nagih, Pernah Lihat?

7. Ada pula kegiatan masak memasak dalam rangka kerja sama bidang sosial budaya

10 Potret Kapal HMAS Anzac Australia dalam Acara IPE 2023

8. Semua kegiatan bilateral yang dilakukan pada acara IPE 2023 ini diharapkan mampu memperkuat hubungan antara Indonesia dengan Australia

10 Potret Kapal HMAS Anzac Australia dalam Acara IPE 2023

9. Kapal HMAS Anzac juga dilengkapi dengan helikopter yang bisa digunakan kapan pun. Biasanya digunakan untuk latihan bersama

10 Potret Kapal HMAS Anzac Australia dalam Acara IPE 2023

10. Berikut adalah potret jalan samping kapal yang menghubungkan beberapa ruang inti Kapal HMAS Anzac

10 Potret Kapal HMAS Anzac Australia dalam Acara IPE 2023

Itulah potret Kapal HMAS Anzac Australia dalam acara IPE 2023. Gimana, keren banget, kan kapalnya?

Baca Juga: 5 Aktivitas Liburan yang Wajib Kamu Lakukan di Mornington Australia

Topik:

  • Dewi Suci Rahayu

Berita Terkini Lainnya