10 Pesona Keindahan Taman Nasional Meru Betiri yang Jarang Diketahui

Seru untuk dieksplorasi lebih jauh lho #LokalIDN

Taman Nasional Meru Betiri memang tidak setenar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru selaku tetangga dekatnya. Akan tetapi, pesona keindahan yang dimilikinya layak untuk diperhitungkan.

Taman Nasional yang terletak di wilayah Kabupaten Jember dan Kabupaten Banyuwangi ini memiliki sejuta pesona yang bakal bikin siapa saja terpukau akan keindahannya.

Buat kamu yang penasaran dengan pesona keindahan Taman Nasional Meru Betiri, simak beberapa potret dan ulasannya berikut ini yuk!

1. Meru Betiri sudah ditetapkan sebagai kawasan pelestarian flora dan fauna sejak tahun 1929

10 Pesona Keindahan Taman Nasional Meru Betiri yang Jarang DiketahuiPotret Taman Nasional Meru Betiri (instagram.com/pesonajember)

2. Barulah pada tahun 1997 kawasan Meru Betiri menyandang status sebagai Taman Nasional

10 Pesona Keindahan Taman Nasional Meru Betiri yang Jarang DiketahuiPotret Taman Nasional Meru Betiri (instagram.com/ekonarjianto)

3. Nama Meru Betiri terinspirasi dari nama gunung yang berada di kawasannya, yaitu Gunung Meru dan Gunung Betiri

10 Pesona Keindahan Taman Nasional Meru Betiri yang Jarang DiketahuiPotret salah satu bukit di Taman Nasional Meru Betiri (instagram.com/risky_frdh18)

4. Beberapa hewan yang dilindungi di Taman Nasional Meru Betiri yaitu macan tutul jawa, penyu, dan elang jawa

10 Pesona Keindahan Taman Nasional Meru Betiri yang Jarang DiketahuiPotret penyu di Taman Nasional Meru Betiri (instagram.com/ekonarjianto)

5. Taman Nasional Meru Betiri memiliki beberapa pantai yang sangat memesona, salah satunya Pantai Teluk Hijau

10 Pesona Keindahan Taman Nasional Meru Betiri yang Jarang DiketahuiPantai Teluk Hijau (instagram.com/gandhanganom)

Baca Juga: 10 Tempat Wisata Terbaik Banyuwangi 2021, Bikin Ogah Pulang  

6. Pantai Permisan bisa jadi alternatif lain selain Pantai Teluk Hijau dengan pemandangan yang tak kalah memesona

10 Pesona Keindahan Taman Nasional Meru Betiri yang Jarang DiketahuiPotret Pantai Permisan (instagram.com/btn_merubetiri)

7. Tak hanya pantai, Taman Nasional Meru Betiri juga memiliki wisata air terjun bernama Watu Ondo

10 Pesona Keindahan Taman Nasional Meru Betiri yang Jarang Diketahuipotret Air Terjun Watu Ondo (instagram.com/merubetiri_)

8. Jika ingin mencari suasana yang lebih tenang, kunjungi saja Danau Sakjan yang tidak terlalu ramai dengan pengunjung

10 Pesona Keindahan Taman Nasional Meru Betiri yang Jarang DiketahuiPotret Danau Sakjan (instagram.com/pesonajember)

9. Taman Nasional Meru Betiri menawarkan beragam aktivitas seru yang bisa dilakukan. Salah satunya berupa off road yang cukup menguji adrenalin

10 Pesona Keindahan Taman Nasional Meru Betiri yang Jarang DiketahuiPotret aktivitas offroad di Taman Nasional Meru Betiri (instagram.com/eastjava.supertrip)

10. Wisatawan juga bisa menyaksikan pelepasan tukik atau bayi penyu oleh pihak konservasi penyu di Pantai Sukamade

10 Pesona Keindahan Taman Nasional Meru Betiri yang Jarang DiketahuiPotret beberapa tukik yang dilepas liarkan (instagram.com/btn_merubetiri)

Itulah 10 pesona Taman Nasional Meru Betiri yang tawarkan beragam pemandangan indah dan aktivtas seru yang jarang diketahui. Jadi, jangan lupa masukkan Taman Nasional Meru Betiri di bucket list liburanmu, ya!

Baca Juga: 9 Fakta Menarik Danau Sentarum, Taman Nasional di Kalimantan Barat

Hendra Nugroho Photo Verified Writer Hendra Nugroho

Ciao!

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Febrianti Diah Kusumaningrum

Berita Terkini Lainnya