9 Potret Desa Wisata Wae Rebo di NTT, Indah Berselimut Kabut

Melipir ke desa wisata atas awan di NTT

Keindahan destinasi wisata yang disuguhkan di Provinsi NTT berhasil menarik wisatawan baik lokal maupun mancanegara. Tak heran jika NTT menjadi kawasan yang digadang-gadang sebagai the next Bali.

Tak hanya Pulau Komodo yang menjadi destinasi wisata populer bagi wisatawan yang berkunjung ke NTT, ada juga destinasi wisata lainnya dengan keindahannya yang tak kalah menarik seperti Desa Wisata Wae Rebo. Berikut fakta dan potret asri Desa Wisata Wae Rebo yang perlu kamu ketahui.

1. Desa wisata Wae Rebo tepatnya berada di pegunungan terpencil di kampung Satar Lenda, Kecamatan Satar Mese Barat, Manggarai, NTT

9 Potret Desa Wisata Wae Rebo di NTT, Indah Berselimut KabutWae Rebo (Instagram.com/banyumaskeren_)

2. Desa wisata Wae Rebo disebut sebagai desa di atas awan karena memiliki ketinggian 1.000 mdpl layaknya di atas awan

9 Potret Desa Wisata Wae Rebo di NTT, Indah Berselimut KabutWae Rebo (instagram.com/the_outsiders_travel)

3. Menjelang pagi tiba, suasana asri desa ini semakin terasa dengan pemandangan kabut yang selalu menyelimuti

9 Potret Desa Wisata Wae Rebo di NTT, Indah Berselimut KabutWae Rebo (instagram.com/archeo.traveler)

4. Ada yang unik, Desa Wisata Wae Rebo memiliki 7 rumah adat bernama Mbaru Niang yang menjadi ikon wisata

9 Potret Desa Wisata Wae Rebo di NTT, Indah Berselimut KabutWae Rebo (instagram.com/beniang_flores)

5. Rumah adat Mbaru Niang sangat sakral dan tidak boleh ditambah jumlahnya sebagai bentuk penghormatan terhadap 7 arah gunung yang ada di Wae Rebo

9 Potret Desa Wisata Wae Rebo di NTT, Indah Berselimut KabutWae Rebo (instagram.com/cuplissupriyadi)

Baca Juga: 5 Hal yang Harus Kamu Ketahui sebelum Berkunjung ke Desa Wae Rebo, NTT

6. Mbaru Niang memiliki bentuk menyerupai kerucut dan terdiri dari 5 lantai serta beratapkan daun lontar dan ijuk

9 Potret Desa Wisata Wae Rebo di NTT, Indah Berselimut KabutWae Rebo (instagram.com/hairunnass)

7. Keunikan dan potensi wisata yang dimiliki Desa Wisata Wae Rebo membuatnya berhasil menjadi salah satu dari 3 wakil Indonesia di ajang Desa Wisata terbaik UNWOTO 2021, lho!

9 Potret Desa Wisata Wae Rebo di NTT, Indah Berselimut KabutWae Rebo (instagram.com/waerebo.official)

8. Selain itu, Desa Wisata Wae Rebo juga pernah meraih juara 1 Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) tahun 2021, nih. Hebat, ya!

9 Potret Desa Wisata Wae Rebo di NTT, Indah Berselimut KabutWae Rebo (instagram.com/emmett.sparling)

9. Kesan asri akan bisa seketika kamu rasakan jika berkunjung ke Desa Wisata Wae Rebo ini

9 Potret Desa Wisata Wae Rebo di NTT, Indah Berselimut KabutWae Rebo (instagram.com/tecankerau)

Desa Wisata Wae Rebo menjadi tempat wisata yang unik dan menarik untuk dikunjungi. Beberapa penghargaan wisata berhasil diraih berkat keunikan dan keasrian alamnya yang masih terjaga. Yuk, sempatkan mampir!

Baca Juga: Informasi Wisata Wanagiri Hidden Hills, Destinasi Wisata Baru di Bali 

Windy Ayu Lestari Photo Verified Writer Windy Ayu Lestari

Bismillahirrahmanirrahim

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Debby Utomo

Berita Terkini Lainnya