7 Cara Menyimpan Udon supaya Kualitasnya Terjaga

Jangan simpan sembarangan supaya mi tidak mudah rusak!

Udon merupakan salah satu mie populer dari Jepang dan memiliki karakteristik berbentuk tebal dan lebar dibandingkan mie pada umumnya. Tekstur mie ini cukup kenyal, membuat udon sering kali disajikan dalam kuah panas atau dijadikan hidangan serba tumis. Namun selayaknya mie, udon juga bisa menurun kualitasnya jika cara menyimpan makanan ini gak benar. 

Nah, agar sajian ini tetap awet dan teksturnya kenyal, cara menyimpan udon yang satu ini bisa dipraktikkan. Selain tetap awet dan gak basi, kualitasnya bakal tetap terjaga dengan baik. Yuk, simak!

1. Udon kering yang masih tersegel bisa disimpan di suhu ruang. Pastikan lokasinya sejuk dan kering, bebas dari lembap maupun panas

7 Cara Menyimpan Udon supaya Kualitasnya Terjagamakanan dalam kemasan (pexels.com/Julia M Cameron)

Baca Juga: Resep Yangko dari Tepung Ketan yang Kenyal, Bikin Lidah Bergoyang!

2. Jika kamu membeli udon beku dan belum akan dimasak, maka bahan itu sebaiknya dimasukkan langsung ke dalam freezer

7 Cara Menyimpan Udon supaya Kualitasnya Terjagawanita yang menyimpan makanan di freezer (pexels.com/Meruyert Gonullu)

3. Kamu bisa menyimpan udon yang sudah dibuka ke dalam wadah kedap udara. Simpan di kulkas untuk penyimpanan singkat

7 Cara Menyimpan Udon supaya Kualitasnya Terjagawadah penyimpanan dengan tutup rapat (pexels.com/Ibrahim Plastic Industry ( IPI ))

4. Udon homemade yang disimpan dalam chiller bisa bertahan selama kurang lebih 5 hari. Pastikan bahan-bahannya berkualitas!

7 Cara Menyimpan Udon supaya Kualitasnya Terjagamenyimpan makanan dalam kulkas (freepik.com/freepik)

5. Pertimbangkan plastik vakum untuk menyimpan udon agar tahan lama dan terbebas dari potensi kontaminasi

7 Cara Menyimpan Udon supaya Kualitasnya Terjagaplastik penyimpanan makanan (freepik.com/aopsan)

6. Simpan udon dalam porsi kecil agar bahan masak tidak perlu dikeluarkan dari kulkas setiap saat

7 Cara Menyimpan Udon supaya Kualitasnya Terjagaudon (unsplash.com/ibmoon Kim)

7. Bila ingin membekukan udon homemade agar awet, disarankan melakukan blanch atau proses perebusan singkat lebih dulu

7 Cara Menyimpan Udon supaya Kualitasnya Terjagaudon (unsplash.com/ibmoon Kim)

Dengan mempraktikkan cara menyimpan udon seperti penjelasan di atas, bahan masakan ini bakal tahan lama dan siap diolah menjadi berbagai sajian. Tapi penting untuk mengkonsumsi udon dalam waktu singkat, terutama setelah dibuka, agar hidangan ini tetap bisa memberikan rasa terbaiknya.

Baca Juga: Cara Membuat Udon Carbonara, Kuahnya Bikin Nyaman di Perut

Intan Pratiwi Buchr Photo Verified Writer Intan Pratiwi Buchr

Sempat ingin jadi astronaut, tapi sekarang jadi pegawai di bumi~ let's connect with me at hallonanas@gmail.com

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

yummy-banner

Topik:

  • Debby Utomo

Berita Terkini Lainnya