Adu Pesona Sungjin DAY6 dan Woosung The Rose, Sama-sama Leader K-Band

Bagi pecinta K-Indie dan K-Band tentu tidak asing dengan DAY6 dan The Rose. Sama-sama mengusung konsep yang anti-mainstream di industri musik KPop, lagu-lagu dua band ini menjadi alternatif saat bosan dengan musik KPop yang didominasi boy/girl group.
Mulai naik daun, penikmat musik K-Indie sering membandingkan dua band ini, termasuk pesona para membernya. Kali ini mari kita adu pesona leader dari dua band ini. Dari pada penasaran langsung saja kita tengok list di bawah ini!
1. Tak disangka, Woosung dan Sungjin sama-sama masuk 93 Line lho!

2. Berselang satu bulan, Sungjin berzodiak Capricorn sedangkan Woosung Pisces nih!

3. Keduanya kompak ambil posisi sebagai gitaris, hobinya bikin fans histeris!

4. Potret penuh wibawa keduanya, untuk album mereka masing-masing

5. Woosung suka bereksperimen dengan warna rambut terang, sementara Sungjin lebih suka gaya anti ribet alias botak

6. Potret keduanya saat di atas panggung, pesonanya naik lima level kalau pegang gitar, yes or yes?

7. Woosung terkenal dengan wajah bad boy berhati soft, sedangkan Sungjin cowok berwibawa dan perhatian

8. Leader yang akrab dengan maknae, Jaehyeong dan Dowoon nempel banget!

9. Sama-sama memakai kemeja putih, pesona mereka bak karyawan magang kesayangan supervisor!

10. Gaya selca mereka yang anti mainstream, bikin ketawa Black Rose dan My Day!

Leader favoritmu yang mana nih, Sungjin atau Woosung? Bagikan pendapatmu di kolom komentar yuk!
This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.