Tegang, 10 Momen Pressure Test Paling Epic MasterChef Indonesia 8

Pada Minggu (4/7/2021), MasterChef Indonesia 8 kembali menayangkan episode terbaru. Sama seperti episode sebelumnya, kali ini beberapa kontestan harus masuk babak Pressure Test.
Bikin susah move on, momen pressure test terbaru MasterChef Indonesia 8 menyuguhkan duel ketat antara Jesselyn dan Nadya. Ini dia 10 momen pressure test paling epic MasterChef Indonesia 8!
1. Pada Sabtu (4/7/2021), kontestan MasterChef Indonesia 8 harus menghidangkan masakan untuk cast Ikatan Cinta (2020)

2. Sayangnya, tim merah yang dengan kapten Jesselyn harus masuk babak pressure test

3. La Ode dan Bryan, anggota tim merah mendapat imunitas yang membuat mereka tidak perlu mengikuti babak pressure test

4. Sedangkan Thea, Nadya, dan Jesselyn harus berjuang di babak pressure test

5. Di babak pertama, tidak ada satu pun kontestan yang lolos dari pressure test

6. Sedangkan Thea baru dinyatakan aman setelah melewati babak kedua

7. Tidak berhenti sampai di situ, Nadya dan Jesselyn kembali berjuang di babak ketiga

8. Mereka harus membuat hidangan dengan bahan dan alat masak yang tersisa dari dua babak sebelumnya

9. Penuh dengan perjuangan, Nadya dan Jesselyn akhirnya dinyatakan aman dan lanjut ke babak berikutnya

10. Bahkan Chef Juna hingga Chef Renata mengaku respect dengan Thea, Nadya, dan Jesselyn yang berhasil menyuguhkan hidangan terbaik di bawah tekanan

Itu dia 10 momen pressure test paling epic MasterChef Indonesia 8! Nadya dan Jesselyn dinilai pantas untuk masuk TOP 10 karena sudah melewati pressure test terberat di MasterChef Indonesia 8. Tetap semangat untuk para kontestan!