Para karakter di anime Detective Conan mudah dikenali lewat beberapa kebiasaan, salah satunya adalah bajunya yang khas. Nah, dari potongan gambar bajunya, apakah kamu bisa menebak nama dari karakter ini?