Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

7 Premis Karakter Lee Han Young di The Judge Returns

still cut drama Korea The Judge Retuns
still cut drama Korea The Judge Retuns (instagram.com/mbcdrama_now)

Lee Han Young (Ji Sung) menjadi sosok sentral dalam The Judge Returns karena paradoks yang melekat pada dirinya. Di hadapan publik, ia tampil sebagai hakim rapi, tenang, dan terkesan professional. Namun di balik togas dan palu sidangnya, Lee Han Young menyimpan relasi kuasa, kepentingan keluarga, serta praktik korupsi yang perlahan mengaburkan makna keadilan. Tujun premis berikut merangkum lapisan karakter Lee Han Young yang menjadikannya figus kompleks, ambigu dan penuh intrik.

1. Lee Han Young adalah seorang hakim di pengadilan pusat Seoul yang berwajah rapi namun diam-diam terlibat praktik korupsi yang mencoreng keadilan

still cut drama Korea The Judge Retuns
still cut drama Korea The Judge Retuns (instagram.com/mbcdrama_now)

2. Dia menikah dengan Yoo Se Hee putri bungsu pemilik firma hukum Haenal

still cut drama Korea The Judge Retuns
still cut drama Korea The Judge Retuns (instagram.com/mbcdrama_now)

3. Dia nyaris ditunjuk sebagai hakim dalam setiap kasus yang ditangani firma hukum Haenal, memunculkan kecurigaan atas permainan di balik layar

still cut drama Korea The Judge Retuns
still cut drama Korea The Judge Retuns (instagram.com/mbcdrama_now)

4. Lee Han Young sebagai hakim langganan, setiap perkara selalu berkahir mulus, mencatat tingkat keberhasilan sempuran seratus persen tanpa cela

still cut drama Korea The Judge Retuns
still cut drama Korea The Judge Retuns (instagram.com/mbcdrama_now)

5. Berkat statusnya sebagai mantu pemilik firma, ia bahkan meleset menjadi ketua majelis hakim pertama yang diangkat dari angkatannya

still cut drama Korea The Judge Retuns
still cut drama Korea The Judge Retuns (instagram.com/mbcdrama_now)

6. Bahkan Yoo Se Hee juga dikenal relative adil dan professional dalam setiap perkara yang tak bersinggungan dengan kepentingan Gwangmin

still cut drama Korea The Judge Retuns
still cut drama Korea The Judge Retuns (instagram.com/mbcdrama_now)

7. Memiliki dua julukan, “boneka mertua” selalu mengikuti perintah mertuanya dan “enam dan selesai”, dimana dia pulang tepat pukul 18.00

still cut drama Korea The Judge Retuns
still cut drama Korea The Judge Retuns (instagram.com/mbcdrama_now)

Melalui lee Han Young, The Judge Returns menghadirkan potret hakim yang terjebak antara profesionalisme dan loyalitas keluarga. Julukan “boneka mertua” dan “enam dan selesai” menegaskan bagaimana kekuasaan, kenyamanan dan kepentingan pribadi membentuk keputusannya.  

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Kirana Mulya
EditorKirana Mulya
Follow Us

Latest in Korea

See More

10 Lagu Korea Romantis dan Sedih yang Bikin Terharu

05 Jan 2026, 16:40 WIBKorea