10 Manfaat Zakat Fitrah, Sucikan Harta dan Lengkapi Puasa

Memiliki beragam manfaat bagi umat muslim

Menjelang akhir Ramadan, umat muslim diwajibkan untuk melaksanakan ibadah zakat fitrah yakni salah satu rukun Islam dan menjadi sebuah kewajiban setiap muslim dari semua kalangan umur.

Zakat fitrah diwajibkan atas setiap jiwa, baik laki-laki maupun perempuan muslim. Zakat ini dilakukan pada bulan Ramadan menjelang Idul Fitri. Tujuan dari momen ini adalah menyucikan diri setelah beribadah puasa, sebagai bentuk kepedulian terhadap orang yang kurang mampu, serta berbagi kebahagiaan di hari raya Idul Fitri. 

Tahukah kamu, bahwa zakat fitrah memiliki segudang manfaat? Berikut manfaat yang bisa kamu dapatkan jika melakukan zakat fitrah. Simak, yuk!

1. Menyucikan hati serta membersihkan jiwa orang yang berpuasa

10 Manfaat Zakat Fitrah, Sucikan Harta dan Lengkapi Puasailustrasi zakat (unsplash.com/Joel Muniz)

2. Menyucikan harta dan meningkatkan ketakwaan kepada Allah SWT

10 Manfaat Zakat Fitrah, Sucikan Harta dan Lengkapi Puasailustrasi zakat (unsplash.com/cdubo)

3. Membantu meringankan beban ekonomi orang yang kurang mampu

10 Manfaat Zakat Fitrah, Sucikan Harta dan Lengkapi Puasailustrasi zakat (unsplash.com/Melanie Lim)

 4. Memberikan rasa suka cita kepada orang-orang yang berhak menerimanya

10 Manfaat Zakat Fitrah, Sucikan Harta dan Lengkapi Puasailustrasi zakat (unsplash.com/Claudia Raya)

5. Menyempurnakan ibadah puasa kita sekaligus sebagai penyempurna agama

10 Manfaat Zakat Fitrah, Sucikan Harta dan Lengkapi Puasailustrasi penyempurna ibadah (unsplash.com/abdu3h)
dm-player

Baca Juga: Hukum Zakat Fitrah dengan Uang, Boleh Gak Sih? 

6. Mendapatkan keberkahan terhadap harta yang dimiliki

10 Manfaat Zakat Fitrah, Sucikan Harta dan Lengkapi Puasailustrasi zakat (unsplash.com/igalness)

7. Memperpanjang umur dan sebagai bentuk dari sikap toleransi

10 Manfaat Zakat Fitrah, Sucikan Harta dan Lengkapi Puasailustrasi zakat (unsplash.com/Ismael Paramo)

8. Meningkatkan rasa syukur kepada Allah SWT atas harta yang telah diberikan

10 Manfaat Zakat Fitrah, Sucikan Harta dan Lengkapi Puasailustrasi bersyukur (unsplash.com/masjidmaba)

9. Menghapus dosa dan sebagai bekal pahala di akhirat kelak

10 Manfaat Zakat Fitrah, Sucikan Harta dan Lengkapi Puasailustrasi zakat (unsplash.com/micheile)

10. Meningkatkan rasa solidaritas sesama umat muslim

10 Manfaat Zakat Fitrah, Sucikan Harta dan Lengkapi Puasailustrasi meningkatkan solidaritas (unsplash.com/Clay Banks)

Ternyata tidak hanya untuk penyempurna puasa serta sucikan harta yang dimiliki, rupanya zakat fitrah memiliki segudang manfaat. Baik untuk di dunia hingga kelak di akhirat. Semoga artikel ini menginspirasi kamu dan jangan lupa menunaikan ibadah zakat fitrah, ya.

Baca Juga: Ini Perbedaan Zakat Fitrah dan Zakat Mal, Kamu Sudah Tahu? 

uma_ nihhh Photo Verified Writer uma_ nihhh

suka sama banyak hal, tapi ga suka kamu.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Debby Utomo

Berita Terkini Lainnya