10 Hal Ini Menandakan Bahwa Kamu Telah Menyia-nyiakan Hidupmu

Jangan terlalu sering jadi kaum rebahan, ya!

Seringkali kita dihadapkan pada pilihan hidup yang cukup membingungkan, kadang juga kita harus melakukan banyak hal dalam satu waktu. Ya, begitulah hidup. Kadang di atas, kadang di bawah. Kadang susah, kadang juga senang.

Sebagai manusia, kamu memang membutuhkan waktu beristirahat setelah beberapa hari sebelumnya padat dengan berbagai aktivitas. Ada satu hari dimana kamu mendapatkan waktu untuk dirimu sendiri, holiday! Tapi, apa kamu yakin di hari itu kamu tidak menyia-nyiakan hidupmu? Hal ini bisa menandakan bahwa kamu telah menyia-nyiakan hidup, lho!

1. Hari ini tidak ada kegiatan dan kamu tetap bangun pagi, tetapi kamu tidak langsung bergegas untuk bangun dan melakukan sesuatu. Kamu justru menghabiskan waktu dengan bermain ponsel di tempat tidur

10 Hal Ini Menandakan Bahwa Kamu Telah Menyia-nyiakan Hidupmuunsplash.com/boudewijn_huysmans

2. Kamu bolak-balik membuka WhatsApp dan media sosial lainnya, meskipun tidak ada pemberitahuan masuk

10 Hal Ini Menandakan Bahwa Kamu Telah Menyia-nyiakan Hidupmuunsplash.com/sharonmccutcheon

3. Kamu lebih sering mengecek ponsel daripada melakukan aktivitas lainnya

10 Hal Ini Menandakan Bahwa Kamu Telah Menyia-nyiakan Hidupmuunsplash.com/john_tuesday

4. Kamu menghabiskan banyak waktu untuk scroll Facebook dan Instagram, melihat aktivitas teman-temanmu dan konten menarik lainnya

10 Hal Ini Menandakan Bahwa Kamu Telah Menyia-nyiakan Hidupmuunsplash.com/olegmagni

6. YouTube juga menjadi sasaranmu menyaksikan video dan menonton film

10 Hal Ini Menandakan Bahwa Kamu Telah Menyia-nyiakan Hidupmuunsplash.com/ytcount

7. Hingga akhirnya kamu bingung untuk melakukan apa lagi

10 Hal Ini Menandakan Bahwa Kamu Telah Menyia-nyiakan Hidupmuunsplash.com/zohre_nemati

8. Semua hal terasa membosankan, bahkan hari libur yang biasanya membuatmu bersemangat, menjadi tidak bergairah

10 Hal Ini Menandakan Bahwa Kamu Telah Menyia-nyiakan Hidupmuunsplash.com/mxsh

9. Hingga kemudian kamu memilih untuk tidur siang dengan waktu yang lama

10 Hal Ini Menandakan Bahwa Kamu Telah Menyia-nyiakan Hidupmuunsplash.com/jonathanborba

10. Malam hari, kamu pun sulit tidur, karena kamu sudah tidur siang dengan waktu yang lama

10 Hal Ini Menandakan Bahwa Kamu Telah Menyia-nyiakan Hidupmuunsplash.com/vheath

Kamu tidak mau kan hari liburmu ditutup dengan menyesali apa yang telah kamu lakukan selama seharian? Kamu menyesal satu harimu terbuang dengan sia-sia. Hidup ini singkat. Manfaatkanlah waktu dengan bijak!

Baca Juga: Renungkan 5 Hal Ini Saat Kamu Merasa Hidupmu Sia-sia

Maulia Indriana Ghani Photo Verified Writer Maulia Indriana Ghani

instagram @mauliaghani

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Agustin Fatimah

Berita Terkini Lainnya