10 Rekomendasi Kado Menarik untuk Acara Tradisi Tedak Sinten Bayi

Pilah pilih yang sesuai dengan fase tumbuh kembang anak

Tedak sinten merupakan rangkaian acara prosesi yang dilakukan pada bayi rentang usia 7 hingga 8 bulan. Tradisi ini masih banyak dilakukan oleh suku Jawa ini bertujuan agar anak dapat mempunyai tumbuh kembang baik dan menjadi harapan yang cemerlang.

Nah, mungkin kita sering kali bingung pada saat keponakan, adik, ataupun anak dari teman kita mengadakan tedak sinten. Kira-kira hadiah apa yang cocok untuk dibawa ke acara tersebut? Daripada bingung, yuk, simak deretan ide kado untuk tedak sinten!

1. Montessori dapat melatih motorik dan sensorik anak, jangan lupa sesuaikan jenis mainan dengan usia dan kebutuhan tumbuhan kembang si kecil

10 Rekomendasi Kado Menarik untuk Acara Tradisi Tedak Sinten BayiIlustrasi hadiah tedak sinten (pexels.com/Hanna Auramenka)

2. Bayi berusia 7-8 bulan sudah bisa mengonsumsi MP-ASI, kamu bisa memberi snack-snack khusus bayi yang aman dan menyehatkan

10 Rekomendasi Kado Menarik untuk Acara Tradisi Tedak Sinten BayiIlustrasi hadiah tedak sinten (pexels.com/sklei)

3. Buku bacaan semacam dongeng dan cerita-cerita menarik, mendengarkan dongeng bisa membuat bayi makin kreatif dan ceria

10 Rekomendasi Kado Menarik untuk Acara Tradisi Tedak Sinten BayiIlustrasi hadiah tedak sinten (pexels.com/Lina Kivaka)

4. Produk kesehatan bayi seperti minyak telon, sabun, bedak, krim pelembab bisa menjadi hadiah yang pastinya bakal terpakai

10 Rekomendasi Kado Menarik untuk Acara Tradisi Tedak Sinten BayiIlustrasi hadiah tedak sinten (pexels.com/Pixabay)

5. Pakaian seperti jaket karakter, topi, sepatu, dan outfit-outfit lucu lain pastinya akan membuat OOTD si bayi makin on point!

10 Rekomendasi Kado Menarik untuk Acara Tradisi Tedak Sinten BayiIlustrasi hadiah tedak sinten (pexels.com/Lisa Fotios)
dm-player

Baca Juga: 5 Rekomendasi Kado Bermanfaat untuk Anak Kecil yang Baru Bersekolah

6. Tidak melulu hadiah untuk bayi, kamu juga bisa memberi bingkisan yang bisa dimanfaatkan dan dinikmati orang tuanya,lho!

10 Rekomendasi Kado Menarik untuk Acara Tradisi Tedak Sinten BayiIlustrasi hadiah tedak sinten (pexels.com/Karolina Grabowska)

7. Punya anak kecil biasanya akan membuat rumah berantakan dengan berbagai macam mainannya. Nah, storage box bisa jadi pilihan kado

10 Rekomendasi Kado Menarik untuk Acara Tradisi Tedak Sinten BayiIlustrasi hadiah tedak sinten (pexels.com/Victor Zissou)

8. Fase tumbuh gigi membuat bayi sering menghisap jari dan lebih rewel dari biasanya, teether jadi opsi yang aman saat digigit bayi

10 Rekomendasi Kado Menarik untuk Acara Tradisi Tedak Sinten BayiIlustrasi hadiah tedak sinten (pexels.com/Victoria Akvarel)

9. Popok menjadi pertolongan pertama saat persediaan celana menipis, selain itu popok akan berguna saat sedang berpergian

10 Rekomendasi Kado Menarik untuk Acara Tradisi Tedak Sinten BayiIlustrasi hadiah tedak sinten (pexels.com/William Fortunato)

10. Alat bantu jalan untuk bayi ini akan membantu bayi saat belajar berjalan dengan aman di usia mendekati satu tahun

10 Rekomendasi Kado Menarik untuk Acara Tradisi Tedak Sinten BayiIlustrasi hadiah tedak sinten (pexels.com/근형 김)

Sekarang sudah gampang kan mau pilih kado buat keponakan, adik atau anak teman? Dari kesekian pilihan hadiah diatas pasti akan sangat berguna dan terpakai di tumbuh kembang bayi.

Baca Juga: 10 Ide Kado Natal untuk Istri yang Sederhana namun Berkesan, Cek Yuk!

Mega Ansav Photo Verified Writer Mega Ansav

Waspada dulu, tenang kemudian

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Agsa Tian

Berita Terkini Lainnya