10 Koleksi Baju Pesta ala Model Renata Kusmanto, Ada Gaya Etnik

Gayanya simpel tapi elegan

Baju pesta biasanya identik dengan kesan mewah. Padahal pakaian yang dikenakan untuk menghadiri sebuah pesta itu gak harus selalu menonjolkan kemewahan, lho. Kamu bisa menggunakan busana yang simpel, namun tetap elegan. Tentu saja juga harus disesuaikan dengan tema acaranya, ya!

Seperti pesta ulang tahun teman yang diadakan pada sore hari di tempat outdoor. Tidak perlu meriah, tapi harus nyaman. Berikut ada beberapa koleksi baju pesta ala model jelita, Renata Kusmanto. Tak selalu glamor, justru OOTD ala perempuan berusia 39 tahun ini, terkesan elegan, dan minimalis. Bisa, nih dijadikan tambahan referensi gaya berbusanamu saat menghadiri berbagai jenis pesta.

1. Untuk ke pesta minum teh, floral plisket sleeveless dress dengan belt bisa jadi OOTD cantik. Pasangkan dengan strap sandals warna netral

10 Koleksi Baju Pesta ala Model Renata Kusmanto, Ada Gaya Etnikkoleksi baju pesta Renata Kusmanto (instagram.com/renata711)

2. Beri kesan klasik pada gayamu dengan sleeveless round neck dress warna hitam-putih, dipadankan sama ankle boots yang memiliki aksen mutiara

10 Koleksi Baju Pesta ala Model Renata Kusmanto, Ada Gaya Etnikkoleksi baju pesta Renata Kusmanto (instagram.com/renata711)

3. Spaghetti mini dress model plisket yang di-layer outer transparan berdetail bordir bunga ini, pas dipadankan sama open toe heels warna cokelat

10 Koleksi Baju Pesta ala Model Renata Kusmanto, Ada Gaya Etnikkoleksi baju pesta Renata Kusmanto (instagram.com/renata711)

4. Untuk pesta, kamu bisa kenakan sleeveless blouse berbordir dengan kerah Shanghai, serta long pleated skirt warna soft pink yang manis

10 Koleksi Baju Pesta ala Model Renata Kusmanto, Ada Gaya Etnikkoleksi baju pesta Renata Kusmanto (instagram.com/renata711)

5. Atasan blouse tanpa lengan serasi bila dipadankan dengan rok songket warna oranye. Pakai juga platform sandals dan handbag

10 Koleksi Baju Pesta ala Model Renata Kusmanto, Ada Gaya Etnikkoleksi baju pesta Renata Kusmanto (instagram.com/renata711)
dm-player

Baca Juga: 10 OOTD Kerja Kasual ala Artis, Kerja Seharian Tetap Nyaman!

6. Antiribet, tapi tetap mengundang perhatian dengan one set jumpsuit dan long outer bell sleeves. Corak wayang memberi kesan artsy yang elegan

10 Koleksi Baju Pesta ala Model Renata Kusmanto, Ada Gaya Etnikkoleksi baju pesta Renata Kusmanto (instagram.com/renata711)

7. Kesan anggun terpancar dari off the shoulder mini dress warna hitam. Penambahan high heels dan handbag etnik membuatnya makin memukau

10 Koleksi Baju Pesta ala Model Renata Kusmanto, Ada Gaya Etnikkoleksi baju pesta Renata Kusmanto (instagram.com/renata711)

8. Long sleeve dress semi-transparan bordir bunga dan dedaunan warna emas tampak mewah. Apalagi dipadankan ankle strap heels dan shoulder bag

10 Koleksi Baju Pesta ala Model Renata Kusmanto, Ada Gaya Etnikkoleksi baju pesta Renata Kusmanto (instagram.com/renata711)

9. Gaya Renata edgy dengan pilihan sleeveless mini dress polos berkerah V, plus tiny belt, open toe high heels hitam, dan sling bag warna cokelat

10 Koleksi Baju Pesta ala Model Renata Kusmanto, Ada Gaya Etnikkoleksi baju pesta Renata Kusmanto (instagram.com/renata711)

10. Untuk acara formal, pakai sleeveless midi dress perpaduan brokat warna keemasan. Sandingkan dengan open toe flat shoes dan handbag rotan

10 Koleksi Baju Pesta ala Model Renata Kusmanto, Ada Gaya Etnikkoleksi baju pesta Renata Kusmanto (instagram.com/renata711)

Itu tadi beberapa koleksi baju pesta ala model Renata Kusmanto. Meskipun jauh dari kesan glamor, tapi tetap mememancarkan aura anggun, dan tentunya tampak nyaman digunakan, dong. Menurut pendapatmu, outfit nomor berapa, nih yang paling berkesan?

Baca Juga: 9 OOTD ala Alifya Yunita dengan Celana Motif Plaid, Gayanya Fun!

Topik:

  • Angel Rose
  • Pinka Wima

Berita Terkini Lainnya