12 Inspirasi Kebaya Modifikasi dari Karya Re-Upskilling, Unik!

Bikin tampil modis di berbagai acara

Re-Upskilling merupakan produk-produk yang dihasilkan dari kegiatan peningkatan kompetensi guru-guru vokasi tata busana SMK. Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh BBPPMPV BISPAR.

Pada tahun ini, Re-Upskilling diadakan dengan pemberian materi pembuatan busana tradisional daerah dengan kebaya sebagai busana terpilih. Hasil karya kebaya modifikasi ini selanjutnya ditampilkan pada gelaran Spotlight 2022.

Penasaran bagaimana hasil rancangan guru-guru vokasi tata busana tersebut? Yuk, lihat deretan koleksi kebaya modifikasi dari Re-Upskilling berikut ini!

1. Kebaya encim konvensional disulap menjadi trendi abis dengan menambahkan midi to maxi brokat skirt

12 Inspirasi Kebaya Modifikasi dari Karya Re-Upskilling, Unik!Kebaya Modifikasi dari Re-Upskilling (dok. Spotlight 2022)

2. Modifikasi kebaya dengan memberikan kerah terbuka bak ratu, perpaduan shock pink dan mint-nya apik banget!

12 Inspirasi Kebaya Modifikasi dari Karya Re-Upskilling, Unik!Kebaya Modifikasi dari Re-Upskilling (dok. Spotlight 2022)

3. Nude style yang memadukan brokat kalong berwarna rosepink dengan kemben cokelat dan rok lilit satin dengan warna senada, glam!

12 Inspirasi Kebaya Modifikasi dari Karya Re-Upskilling, Unik!Kebaya Modifikasi dari Re-Upskilling (dok. Spotlight 2022)

4. Penggunaan tube top merah di luar kebaya brokat kuning yang dipasangkan dengan mini skirt satin warna hijau, tampilan yang tak biasa!

12 Inspirasi Kebaya Modifikasi dari Karya Re-Upskilling, Unik!Kebaya Modifikasi dari Re-Upskilling (dok. Spotlight 2022)

5. Kebaya brokat warna pink dan biru dengan potongan lengan puff dan rok satin berumpak pada bagian samping, belt kuning jadi statement!

12 Inspirasi Kebaya Modifikasi dari Karya Re-Upskilling, Unik!Kebaya Modifikasi dari Re-Upskilling (dok. Spotlight 2022)

6. Perpaduan unik dari kemben satin biru muda, outer see-through payet warna kuning, serta rok lilit ungu, stagennya bikin terlihat ramping!

12 Inspirasi Kebaya Modifikasi dari Karya Re-Upskilling, Unik!Kebaya Modifikasi dari Re-Upskilling (dok. Spotlight 2022)
dm-player

Baca Juga: 12 Kebaya Encim Karya Roemah Kebaya Vielga, Warna-warni Meriah!

7. Modern set kebaya dengan dominasi warna hitam dan potongan ala victorian dress yang dilengkapi aksen pita merah yang menawan

12 Inspirasi Kebaya Modifikasi dari Karya Re-Upskilling, Unik!Kebaya Modifikasi dari Re-Upskilling (dok. Spotlight 2022)

8. Long kebaya model kutubaru warna merah dan biru yang dipasangkan dengan long satin pant dan midi to maxi sifon skirt, ciamik abis!

12 Inspirasi Kebaya Modifikasi dari Karya Re-Upskilling, Unik!Kebaya Modifikasi dari Re-Upskilling (dok. Spotlight 2022)

9. Modifikasi kebaya bahan satin bermodel kimono yang tak biasa ini punya detail bunga yang manis, warna hitam dan pinknya enak dipandang mata!

12 Inspirasi Kebaya Modifikasi dari Karya Re-Upskilling, Unik!Kebaya Modifikasi dari Re-Upskilling (dok. Spotlight 2022)

10. Two-piece top and pant dengan warna rosewood dan lime ini bisa jadi opsi untuk kamu yang suka gatal jika memakai bahan brokat

12 Inspirasi Kebaya Modifikasi dari Karya Re-Upskilling, Unik!Kebaya Modifikasi dari Re-Upskilling (dok. Spotlight 2022)

11. Semi-oriental style pada bagian top yang dipasangkan dengan two-tone layered pada bagian rok, warnanya bikin adem

12 Inspirasi Kebaya Modifikasi dari Karya Re-Upskilling, Unik!Kebaya Modifikasi dari Re-Upskilling (dok. Spotlight 2022)

12. Kebaya dengan model potongan office-wear beraksen see-through flowy di bagian lengan dan rok, perpaduan warna hitam dan merahnya garang!

12 Inspirasi Kebaya Modifikasi dari Karya Re-Upskilling, Unik!Kebaya Modifikasi dari Re-Upskilling (dok. Spotlight 2022)

Nah, itu dia dua belas inspirasi kebaya modifikasi koleksi Re-Upskilling yang unik dan modern. Mana yang jadi kesukaanmu?

Baca Juga: 12 Inspirasi Kebaya Rancangan Ferry Sunarto, Ragam Kebaya Formal

Kintan Ayu Sevila Photo Verified Writer Kintan Ayu Sevila

Sejenis lumba-lumba

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Muhammad Tarmizi Murdianto

Berita Terkini Lainnya