9 Rekomendasi Tenda Terbaik Buat yang Hobi Camping dan Naik Gunung

#IDNTimesMen Jangan sampai salah pilih tenda camping!

Hobi camping memang menyenangkan bagi cowok yang berjiwa petualang. Kamu bisa menyatu dengan alam sambil menikmati udara dan pemandangan yang menyenangkan di tempat kamu camping. Hobi camping juga bisa meredakan pikiran dari stres akibat kesibukan di kota saat bekerja atau belajar di kampus.

Tenda menjadi bagian penting yang harus dipersiapkan saat camping. Kenyamanan camping salah satunya ditentukan dari tenda. Meski tenda biasanya juga disewakan, namun bagi kamu yang hobi banget camping, memiliki tenda sendiri menjadi suatu hal yang patut dipertimbangkan. 

Agar kamu gak salah beli tenda, IDN Times akan memberikan rekomendasi sembilan tenda terbaik untuk kamu yang hobi camping atau naik gunung. Simak ulasannya sampai selesai!

1. Eiger Creek, tenda ini mampu menampung hingga lima orang sehingga cocok untuk berkemah bersama keluarga atau teman

9 Rekomendasi Tenda Terbaik Buat yang Hobi Camping dan Naik GunungEiger Creek 5P (eigeradventure.com)

2. Arei Bromo, dapat menampung empat orang dan memiliki lapisan ganda untuk melindungi dari hujan

9 Rekomendasi Tenda Terbaik Buat yang Hobi Camping dan Naik GunungArei Bromo (areioutdoorgear.co.id)

3. Consina Magnum 4, dapat menampung hingga empat orang dan dilengkapi teras depan untuk bersantai serta bahan tahan air

9 Rekomendasi Tenda Terbaik Buat yang Hobi Camping dan Naik GunungConsina Magnum 4 (shop.consina-adventure.com)

4. Chanodug FX-8950, merek yang namanya diambil dari gunung di Cina ini mampu menampung sepuluh orang dengan tiga ruangan di dalamnya

9 Rekomendasi Tenda Terbaik Buat yang Hobi Camping dan Naik GunungChanodug FX-8950 (chanodug.com)

Baca Juga: 9 Hobi yang Ampuh Meredakan Stres, Mood Jadi Lebih Baik

5. Coleman Sundome, merek asal Amerika ini memiliki seri tenda yang muat untuk enam orang dan dilengkapi sistem ventilasi yang baik untuk mencegah panas

9 Rekomendasi Tenda Terbaik Buat yang Hobi Camping dan Naik GunungColeman Sundome (coleman.com)

6. Quechua MH100, tenda mungil yang cocok untuk dua orang dengan desain simpel sehingga mudah dibawa

9 Rekomendasi Tenda Terbaik Buat yang Hobi Camping dan Naik GunungQuechua MH100 (decathlon.com)

7. Great Outdoor Go NSM4.0, merupakan brand lokal yang memiliki seri tenda dengan warna kuning termasuk frame-nya

9 Rekomendasi Tenda Terbaik Buat yang Hobi Camping dan Naik GunungGreat Outdoor Go NSM4.0 (instagram.com/greatoutdoorindonesia)

8. Naturehike Cloud Up Series, merupakan tenda ringan dan dapat menampung tiga orang, memiliki beberapa kantung di dalam untuk menyimpan barang-barang

9 Rekomendasi Tenda Terbaik Buat yang Hobi Camping dan Naik GunungNaturehike Cloud Up Series (naturehike.com)

9. Dhaulagiri Hillman Early Bird, brand lokal ini memiliki tenda untuk dua orang dengan perpaduan warna merah dan kuning yang menarik

9 Rekomendasi Tenda Terbaik Buat yang Hobi Camping dan Naik GunungDhaulagiri Hillman Early Bird (dhaulagiri.id)

Itu tadi sembilan rekomendasi tenda untuk kamu yang punya hobi camping atau naik gunung, dijamin kamu akan merasa nyaman saat beraktivitas luar ruangan. Jadi, kamu sudah siap untuk camping lagi dengan merek tenda paling direkomendasikan ini bukan? Mana yang jadi favorit kamu atau yang sudah kamu punya? Share di kolom komentar ya, Bro!

Baca Juga: 9 Rekomendasi Toko Tamiya Terbaik untuk Berburu Koleksi! 

Rijalu Ahimsa Photo Verified Writer Rijalu Ahimsa

Member IDN Times Community ini sudah tidak malu-malu lagi menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Wahyu Kurniawan

Berita Terkini Lainnya