- 1990: Morten Frost (Denmark)
- 1991: Liu Jun (China)
- 1992: Poul-Erik Høyer Larsen (Denmark)
- 1993: Peter Espersen (Denmark)
- 1994: Tidak digelar
- 1995: Tidak digelar
- 1996: Rikard Magnusson (Swedia)
- 1997: Tidak digelar
- 1998: Tidak digelar
- 1999: Tidak digelar
- 2000: Tidak digelar
- 2001: Tidak digelar
- 2002: Kasperi Salo (Finlandia)
- 2003: Kasperi Salo (Finlandia)
- 2004: Hidetaka Yamada (Jepang)
- 2005: Joachim Persson (Denmark)
- 2006: Joachim Persson (Denmark)
- 2007: Joachim Persson (Denmark)
- 2008: Martin Bille Larsen (Denmark)
- 2009: Peter Mikkelsen (Denmark)
- 2010: Raul Must (Estonia)
- 2011: Tidak digelar
- 2012: Rajiv Ouseph (Inggris)
- 2013: Rajiv Ouseph (Inggris)
- 2014: Emil Holst (Denmark)
- 2015: Vladimir Malkov (Rusia)
- 2016: Kanta Tsuneyama (Jepang)
- 2017: Rasmus Gemke (Denmark)
- 2018: Leong Jun Hao (Malaysia)
- 2019: Kunlavut Vitidsarn (Thailand)
- 2020: Dibatalkan
- 2021: Dibatalkan
- 2022: Dibatalkan
- 2023: Lee Zii Jia (Malaysia)
- 2024: Chou Tien Chen (Taiwan)
- 2025: Chou Tien Chen (Taiwan)
Daftar Juara Arctic Open dari Tahun ke Tahun Sejak 1990

- Arctic Open adalah turnamen bulu tangkis internasional yang menjadi bagian dari BWF World Tour Super 500.
- Turnamen ini pertama kali digelar pada tahun 1990 dan biasanya diadakan pada bulan Oktober setiap tahunnya.
- Total hadiah Arctic Open 2025 mencapai sekitar USD 420.000 atau lebih dari Rp6,5 miliar.
Arctic Open adalah kejuaraan bulu tangkis tahunan internasional yang pertama kali diselenggarakan pada 1990. Arctic Open biasanya digelar pada Oktober setiap tahunnya. Saat ini, Arctic Open masuk dalam rangkaian tur dunia BWF Super 500 yang diikuti berbagai negara, termasuk Indonesia.
Namun, sejak awal gelarannya hingga 2013, Arctic Open dikenal dengan nama Finnish International. Lalu, sempat berubah menjadi Finnish Open dan akhirnya menjadi Arctic Open seperti sekarang.
Wakil Indonesia diketahui pernah beberapa kali menjuarai Arctic Open. Terakhir, Fikri/Bagas dan Rehan/Lisa jadi juara pada Arctic Open 2019. Berikut daftar juara Arctic Open dari tahun ke tahun sejak 1990.
1. Tunggal putra

Berikut daftar juara Arctic Open pada nomor tunggal putra dari tahun ke tahun sejak 1990:
2. Tunggal putri

Kemudian, berikut daftar juara Arctic Open pada kategori tunggal putri sejak 1990:
- 1990: Pernille Nedergaard (Denmark)
- 1991: Tang Jiuhong (China)
- 1992: Pernille Nedergaard (Denmark)
- 1993: Camilla Martin (Denmark)
- 1994: Tidak digelar
- 1995: Tidak digelar
- 1996: Joanne Muggeridge (Inggris)
- 1997: Tidak digelar
- 1998: Tidak digelar
- 1999: Tidak digelar
- 2000: Tidak digelar
- 2001: Tidak digelar
- 2002: Anu Weckström (Finlandia)
- 2003: Huaiwen Xu (Jerman)
- 2004: Jiang Yanmei (Singapura)
- 2005: Susan Hughes (Skotlandia)
- 2006: Petra Overzier (Jerman)
- 2007: Li Wenyan (China)
- 2008: Elizabeth Cann (Inggris)
- 2009: Juliane Schenk (Jerman)
- 2010: Anastasia Prokopenko (Rusia)
- 2011: Tidak digelar
- 2012: Yao Jie (Belanda)
- 2013: Carolina Marín (Spanyol)
- 2014: Line Kjærsfeldt (Denmark)
- 2015: Beatriz Corrales (Spanyol)
- 2016: Anna Thea Madsen (Denmark)
- 2017: Shiori Saito (Jepang)
- 2018: Gregoria Mariska Tunjung (Indonesia)
- 2019: Julie Dawall Jakobsen (Denmark)
- 2020: Dibatalkan
- 2021: Dibatalkan
- 2022: Dibatalkan
- 2023: Han Yue (China)
- 2024: Han Yue (China)
- 2025: Akane Yamaguchi (Jepang)
3. Ganda putra

Berikutnya, ini daftar juara Arctic Open dari tahun ke tahun pada kategori ganda putra:
- 1990: Imay Hendra/Bagus Setiadi (Indonesia)
- 1991: Chen Kang/Chen Hongyong (China)
- 1992: Peter Axelsson/Pär-Gunnar Jönsson (Swedia)
- 1993: Christian Jakobsen/Henrik Svarrer (Denmark)
- 1994: Tidak digelar
- 1995: Tidak digelar
- 1996: Ian Pearson/James Anderson (INggris)
- 1997: Tidak digelar
- 1998: Tidak digelar
- 1999: Tidak digelar
- 2000: Tidak digelar
- 2001: Tidak digelar
- 2002: Evgenij Isakov/Andrei Zholobov (Rusia)
- 2003: Victor Maljutin/Mikhail Kell (Rusia)
- 2004: Evgenij Isakov/Sergey Ivlev (Rusia)
- 2005: Henrik Andersson/Fredrik Bergström (Swedia)
- 2006: Jonas Rasmussen/Peter Steffensen (Denmark)
- 2007: Frédéric Mawet/Wouter Claes (Belgia)
- 2008: Fran Kurniawan/Rendra Wijaya (Indonesia)
- 2009: Chen Hung-ling/Lin Yu-lang (China Taipei)
- 2010: Sébastien Vincent/Laurent Constantin (Prancis)
- 2011: Tidak digelar
- 2012: Vladimir Ivanov/Ivan Sozonov (Rusia)
- 2013: Nelson Heg/Teo Ee Yi (Malaysia)
- 2014: Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen (Denmark)
- 2015: Andrew Ellis/Peter Mills (Inggris)
- 2016: Mathias Christiansen/David Daugaard (Denmark)
- 2017: Liao Min-chun/Su Cheng-heng (China Taipei)
- 2018: Akbar Bintang Cahyono/Muhammad Reza Pahlevi Isfahani (Indonesia)
- 2019: Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana (Indonesia)
- 2020: Dibatalkan
- 2021: Dibatalkan
- 2022: Dibatalkan
- 2023: Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen (Denmark)
- 2024: Goh Sze Fei/Nur Izzuddin (Malaysia)
- 2025: Ben Lane/Inggris Sean Vendy (Inggris)
4. Ganda putri

Selanjutnya, berikut daftar juara Arctic Open pada nomor ganda putri sejak 1990:
- 1990: Christine Magnusson/Maria Bengtsson (Swedia)
- 1991: Nettie Nielsen/Gillian Clark (Inggris)
- 1992: Lisbet Stuer-Lauridsen/Marlene Thomsen (Denmark)
- 1993: Marlene Thomsen/Camilla Martin (Denmark)
- 1994: Tidak digelar
- 1995: Tidak digelar
- 1996: Kelly Morgan/Joanne Muggeridge (Inggris)
- 1997: Tidak digelar
- 1998: Tidak digelar
- 1999: Tidak digelar
- 2000: Tidak digelar
- 2001: Tidak digelar
- 2002: Elin Bergblom/Johanna Persson (Swedia)
- 2003: Kamila Augustyn/Nadieżda Kostiuczyk (Polandia)
- 2004: Neli Boteva/Petya Nedelcheva (Bulgaria)
- 2005: Sandra Marinello/Kathrin Piotrowski (Jerman)
- 2006: Ekaterina Ananina/Anastasia Russkikh (Rusia)
- 2007: Mie Schjøtt-Kristensen/Christinna Pedersen (Denmark)
- 2008: Lena Frier Kristiansen/Kamilla Rytter Juhl (Denmark)
- 2009: Valeria Sorokina/Nina Vislova (Rusia)
- 2010: Barbara Matias/Élisa Chanteur (Prancis)
- 2011: Tidak digelar
- 2012: Alex Bruce/Michelle Li (kanada)
- 2013: Imogen Bankier/Petya Nedelcheva (Bulgaria)
- 2014: Line Damkjær Kruse/Marie Røpke (Denmark)
- 2015: Heather Olver/Lauren Smith (Inggris)
- 2016: Misato Aratama/Akane Watanabe (Jepang)
- 2017: Misato Aratama/Akane Watanabe (Jepang)
- 2018: Asumi Kugo/Megumi Yokoyama (Jepang)
- 2019: Erina Honda/Nozomi Shimizu (Jepang)
- 2020: Dibatalkan
- 2021: Dibatalkan
- 2022: Dibatalkan
- 2023: Liu Shengshu/Tan Ning (China)
- 2024: Liu Sheng Shu/Tan Ning (China)
- 2025: Pearly Tan/Malaysia Thinaah Muralitharan (Malaysia)
5. Ganda campuran

Terakhir, berikut daftar juara Arctic Open pada kategori ganda campuran dari tahun ke tahun:
- 1990: Thomas Lund/Pernille Dupont (Denmark)
- 1991: Henrik Svarrer/Maria Bengtsson (Swedia)
- 1992: Jan Paulsen/Fiona Elliott (Inggris)
- 1993: Jan-Eric Antonsson/ Astrid Crabo (Swedia)
- 1994: Tidak digelar
- 1995: Tidak digelar
- 1996: James Anderson/ Emma Chaffin (Inggris)
- 1997: Tidak digelar
- 1998: Tidak digelar
- 1999: Tidak digelar
- 2000: Tidak digelar
- 2001: Tidak digelar
- 2002: Konstantin Dobrev/Petya Nedelcheva (Bulgaria)
- 2003: Thomas Laybourn/Julie Houmann (Denmark)
- 2004: Andrei Konakh/Olga Konon (Belarusia)
- 2005: Robert Mateusiak/Nadieżda Kostiuczyk (Polandia)
- 2006: Jonas Rasmussen/Britta Andersen (Denmark)
- 2007: Tim Dettmann/Annekatrin Lillie (Jerman)
- 2008: Fran Kurniawan/Shendy Puspa Irawati (Indonesia)
- 2009: Vitalij Durkin/Nina Vislova (Rusia)
- 2010: Mikkel Delbo Larsen/Mie Schjøtt-Kristensen (Denmark)
- 2011: Tidak digelar
- 2012: Chris Adcock/Imogen Bankier (Skotlandia)
- 2013: Anders Skaarup Rasmussen/Lena Grebak (Denmark)
- 2014: Anders Skaarup Rasmussen/Lena Grebak (Denmark)
- 2015: Anatoliy Yartsev/Evgeniya Kosetskaya (Rusia)
- 2016: Mathias Christiansen/Lena Grebak (Denmark)
- 2017: Tseng Min-hao/Hu Ling-fang (China Taipei)
- 2018: Alfian Eko Prasetya/Marsheilla Gischa Islami (Indonesia)
- 2019: Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati (Indonesia)
- 2020: Dibatalkan
- 2021: Dibatalkan
- 2022: Dibatalkan
- 2023: Feng Yanzhe/Huang Dongping (China)
- 2024: Feng Yan Zhe/Huang Dong Ping (China)
- 2025: Jiang Zhenbang/Tiongkok Wei Yaxin (China)
Demikianlah daftar juara Arctic Open dari tahun ke tahun sejak 1990 pada semua kategori.
FAQ seputar Arctic Open

1. Apa itu Arctic Open dalam bulu tangkis?
Arctic Open adalah turnamen bulu tangkis internasional yang menjadi bagian dari BWF World Tour Super 500. Ajang ini rutin digelar di Finlandia dan diikuti oleh pemain-pemain top dunia untuk memperebutkan poin peringkat serta hadiah besar.
2. Sejak kapan Arctic Open mulai diselenggarakan?
Turnamen ini pertama kali digelar pada tahun 1990. Sebelumnya dikenal dengan nama Finnish International, lalu berubah menjadi Finnish Open, dan akhirnya dikenal secara resmi sebagai Arctic Open sejak beberapa tahun terakhir.
3. Berapa hadiah Arctic Open 2025?
Total hadiah Arctic Open 2025 mencapai sekitar 420.000 dolar AS atau lebih dari Rp6,5 miliar. Hadiah ini akan dibagi ke lima sektor utama: tunggal putra, tunggal putri, ganda putra, ganda putri, dan ganda campuran, sesuai dengan standar BWF World Tour Super 500.
4. Apakah pebulutangkis Indonesia pernah juara di Arctic Open?
Ya, beberapa atlet Indonesia pernah menorehkan prestasi di Arctic Open. Di antaranya Gregoria Mariska Tunjung yang juara tunggal putri tahun 2018, serta pasangan Rehan Naufal Kusharjanto / Lisa Ayu Kusumawati yang menjadi juara ganda campuran pada 2019.
5. Kapan Arctic Open biasanya digelar setiap tahunnya?
Turnamen Arctic Open umumnya diadakan pada bulan Oktober setiap tahun. Ajang ini menjadi bagian dari rangkaian turnamen Eropa, bersama turnamen besar lainnya seperti Denmark Open dan French Open.