Daftar Pelatih Juara Liga Champions UEFA Sejak 1956-2023

Pelatih dan pemain di Liga Champions

Daftar pelatih juara Liga Champions ini menjadi daftar pada kompetisi Liga Champions antarklub di Eropa bahkan sudah dikenal dunia. Selain nama-nama pemain yang meraih penghargaan ini, ternyata ada pelatih-pelatih yang berprestasi dan mendapatkan kejuaraan top dunia juga, lho.

Adapun nama pelatih yang menjadi sorotan atas prestasinya mendapatkan empat trofi di Liga Champions, yakni Carlo Ancelotti. Daftar pelatih juara Liga Champions selanjutnya adalah AC Milan dengan 2 trofi dan dilanjut Real Madrid dengan 2 trofi.

Sebelumnya, daftar nama pelatih juara Liga Champions diawali oleh Raymond Goethals yang merupakan pelatih Marseille asal Belgia pada tahun 1993. Kemudian nama pelatih juara di European Cup pertama adalah Jose Vilallonga yang merupakan pelatih Real Madrid di tahun 1955. 

So, kira-kira siapa saja nama-nama pelatih dari klub ternama yang berhasil meraih prestasi Liga Champions ini, ya? Let's see! 

Baca Juga: 7 Pelatih Paling Sering Juara Liga Champions, Pep Tambah Koleksi!

1. Daftar pelatih juara Liga Champions UEFA dari tahun 1956-2000

Daftar Pelatih Juara Liga Champions UEFA Sejak 1956-2023Potret pelatih Vicente del Bosque (fifa.com)

1955-1956

  • José Villalonga - Real Madrid - Spanyol

1956-1957

  • José Villalonga - Real Madrid - Spanyol

1957-1958

  • Luis Carniglia - Real Madrid - Argentina

1958-1959

  • Luis Carniglia - Real Madrid - Argentina

1959-1960

  • Miguel Muñoz - Real Madrid - Spanyol

1960-1961

  • Béla Guttmann - Benfica - Hungaria

1961 -1962

  • Béla Guttmann - Benfica - Hungaria

1962-1963

  • Nereo Rocco - Milan - Italia

1963-1964

  • Helenio Herrera - Internazionale - Argentina

1964-1965

  • Helenio Herrera - Internazionale - Argentina

1965-1966

  • Miguel Muñoz - Real Madrid - Spanyol

1966-1967

  • Jock Stein - Celtic - Skotlandia

1967-1968

  • Matt Busby - Manchester United - Skotlandia

1968-1969

  • Nereo Rocco - Milan - Italia

1969-1970

  • Ernst Happel - Feyenoord - Austria

1970-1971

  • Rinus Michels - Ajax - Belanda

1971-1972

  • Ștefan Kovács - Ajax  -Rumania

1972-1973

  • Ștefan Kovács - Ajax - Rumania

1973-1974

  • Udo Lattek - Bayern Munich - Jerman Barat

1974-1975

  • Dettmar Cramer - Bayern Munich - Jerman Barat

1975-1976

  • Dettmar Cramer - Bayern Munich - Jerman Barat

1976-1977

  • Bob Paisley - Liverpool - Inggris

1977-1978

  • Bob Paisley - Liverpool - Inggris

1978-1979

  • Brian Clough - Nottingham Forest - Inggris

1979-1980

  • Brian Clough - Nottingham Forest - Inggris

1980-1981

  • Bob Paisley - Liverpool - Inggris

1981-1982

  • Tony Barton - Aston Villa - Inggris

1982-1983

  • Ernst Happel - Hamburg - Austria

1983-1984

  • Joe Fagan - Liverpool - Inggris

1984-1985

  • Giovanni Trapattoni - Juventus - Italia

1985-1986

  • Emerich Jenei - Steaua București - Rumania

1986-1987

  • Artur Jorge - Porto - Portugal

1987-1988

  • Guus Hiddink - PSV Eindhoven - Belanda

1988-1989

  • Arrigo Sacchi - Milan - Italia

1989-1990

  • Arrigo Sacchi - Milan - Italia

1990-1991

  • Ljupko Petrović - Red Star Belgrade - Yugoslavia

1991-1992

  • Johan Cruyff - Barcelona - Belanda

1992-1993

  • Raymond Goethals - Marseille - Belgia

1993-1994

  • Fabio Capello - Milan - Italia

1994-1995

  • Louis van Gaal - Ajax - Belanda

1995-1996

  • Marcello Lippi - Juventus - Italia

1996-1997

  • Ottmar Hitzfeld - Borussia Dortmund - Jerman

1997-1998

  • Jupp Heynckes - Real Madrid - Jerman

1998-1999

  • Alex Ferguson - Manchester United - Skotlandia

1999-2000

  • Vicente del Bosque - Real Madrid - Spanyol

2. Daftar pelatih juara Liga Champions dari tahun 2001-2023

Daftar Pelatih Juara Liga Champions UEFA Sejak 1956-2023Pep Guardiola (premierleague.com)

2000-2001

  • Ottmar Hitzfeld - Bayern Munich - Jerman

2001-2002

  • Vicente del Bosque - Real Madrid - Spanyol

2002-2003

  • Carlo Ancelotti -  Milan - Italia

2003-2004

  • José Mourinho - Porto - Portugal

2004-2005

  • Rafael Benítez -Liverpool - Spanyol

2005-2006

  • Frank Rijkaard - Barcelona - Belanda

2006-2007

  • Carlo Ancelotti - Milan - Italia

2007-2008

  • Alex Ferguson - Manchester United - Skotlandia

2008-2009

  • Pep Guardiola - Barcelona - Spanyol

2009-2010

  • José Mourinho - Internazionale - Portugal

2010-2011

  • Pep Guardiola - Barcelona - Spanyol

2011-2012

  • Roberto Di Matteo - Chelsea - Italia

2012-2013

  • Jupp Heynckes - Bayern Munich - Jerman

2013-2014

  • Carlo Ancelotti - Real Madrid - Italia

2014-2015

  • Luis Enrique - Barcelona - Spanyol

2015-2016

  • Zinedine Zidane - Real Madrid - Prancis

2016-2017

  • Zinedine Zidane - Real Madrid - Prancis

2017-2018

  • Zinedine Zidane - Real Madrid - Prancis

2018-2019

  • Jurgen Klopp - Liverpool - Jerman

2019-2020

  • Hans-Dieter Flick - Bayern Munchen - Jerman

2020-2021

  • Thomas Tuchel - Chelsea - Jerman

2021-2022

  • Carlo Ancelotti - Real Madrid - Italia

2022-2023

  • Pep Guardiola - Manchester City - Spanyol

Itulah daftar pelatih yang berhasil membawa klubnya juara Liga Champions UEFA dari tahun ke tahun sejak 1956 hingga 2023. Terbaru, ada Pep Guardiola yang sukses membawa Manchester City meraih gelar perdananya di Liga Champions UEFA musim 2022-2023.

3. Pelatih juara Liga Champions UEFA terbanyak

Daftar Pelatih Juara Liga Champions UEFA Sejak 1956-2023potret Carlo Ancelotti(realmadrid.com)

4 kali juara

  • Carlo Ancelotti (Italia – AC Milan 2x, Real Madrid 2x)

3 kali juara

  • Bob Paisley (Inggris – Liverpool 3x)
  • Zinedine Zidane (Prancis – Real Madrid 3x)
  • Pep Guardiola (Spanyol – Barcelona 2x, Manchester City 1x)

2 kali juara

  • Arrigo Sacchi (Italia – AC Milan 2x)
  • Ottmar Hitzfeld (Jerman – Dortmund, Bayern Munchen)
  • Vicente Del Bosque (Spanyol – Real Madrid 2x)
  • Jupp Heynckes (Jerman – Real Madrid, Bayern Munchen)
  • Nereo Rocco (Italia – AC Milan 2x)
  • Alex Ferguson (Skotlandia – Manchester United 2x)
  • Jose Mourinho (Portugal – Porto, Inter Milan)
  • Helenio Herrera (Argentina – Inter Milan 2x)
  • Brian Clough (Inggris – Nottingham Forest 2x)
  • Jose Villalonga (Spanyol – Real Madrid 2x)
  • Ernst Happel (Austria – Feyenoord, Hamburg)
  • Miguel Munoz (Spanyol – Real Madrid 2x)
  • Stefan Kovacs (Rumania – Ajax Amsterdam 2x)
  • Bela Guttman (Hungaria – Benfica 2x)
  • Dettmar Cramer (Jerman Barat – Bayern Munchen 2x)
  • Luis Carniglia (Argentina – Real Madrid 2x)

Asal Negara Pelatih Paling Banyak Juara

  • Italia: 12 
  • Spanyol: 11
  • Jerman: 10
  • Inggris: 7
  • Belanda: 5
  • Argentina: 4
  • Skotlandia: 4
  • Portugal: 3
  • Rumania: 3
  • Prancis: 3
  • Austria: 2
  • Hungaria: 2
  • Belgia: 1
  • Yugoslavia: 1

4. Pelatih juara Liga Champions UEFA di 2 klub berbeda

Daftar Pelatih Juara Liga Champions UEFA Sejak 1956-2023Pep Guardiola (premierleague.com)
  • Ernst Happel (Austria) – Feyenoord (1970) & Hamburg (1983)
  • Ottmar Hitzfeld (Jerman) – Dortmund (1997) & Bayern Munchen (2001)
  • Jose Mourinho (Portugal) – Porto (2004) & Inter Milan (2010)
  • Jupp Heynckes (Jerman) – Real Madrid (1998) & Bayern Munchen (2013)
  • Carlo Ancelotti (Italia) – AC Milan (2003, 2007) & Real Madrid (2014)
  • Pep Guardiola (Spanyol) – Barcelona (2009, 2011) & Manchester City (2023)

5. Pelatih juara Liga Champions UEFA sekaligus sebagai pemain

Daftar Pelatih Juara Liga Champions UEFA Sejak 1956-2023Zinedine Zidane (uefa.com)

1. Miguel Munoz (Spanyol)

  • Pemain: Real Madrid (1956, 1957)
  • Pelatih: Real Madrid (1960, 1966)

2. Giovanni Trappatoni (Italia)

  • Pemain: AC Milan (1963, 1969)
  • Pelatih: Juventus (1985)

3. Johan Cruyff (Belanda)

  • Pemain: Ajax (1971, 1972, 1973)
  • Pelatih: Barcelona (1992)

4. Carlo Ancelotti (Italia)

  • Pemain: AC Milan (1989, 1990)
  • Pelatih: AC Milan (2003, 2007), Real Madrid (2014)

5. Frank Rijkaard (Belanda)

  • Pemain: AC Milan (1989, 1990)
  • Pelatih: Barcelona (2006)

6. Pep Guardiola (Spanyol)

  • Pemain: Barcelona (1992)
  • Pelatih: Barcelona (2009, 2011)

7. Zinedine Zidane (Prancis)

  • Pemain: Real Madrid (2002)
  • Pelatih: Real Madrid (2016, 2017, 2018)

6. Pelatih dengan kekalahan terbanyak di final Liga Champions UEFA

Daftar Pelatih Juara Liga Champions UEFA Sejak 1956-2023Massimiliano Allegri (juventus.com)

3 kali

  • Marcello Lippi (Italia) – Juventus (1997, 1998, 2003)
  • Jurgen Klopp (Jerman) – Dortmund (2013), Liverpool (2018, 2022)

2 kali

  • Albert Battuex (Prancis) – Stade Reims (1956, 1959)
  • Miguel Munoz (Spanyol) – Real Madrid (1962, 1964)
  • Udo Lattek (Jerman) – M’Gladbach (1977), Bayern Munchen (1987)
  • Vujadin Boskov (Yugoslavia) – Real Madrid (1981), Sampdoria (1992)
  • Fabio Capello (Italia) – AC Milan (1993, 1995)
  • Hector Cuper (Argentina) – Valencia (2000, 2001)
  • Louis van Gaal (Belanda) – Ajax (1996), Bayern Munchen (2010)
  • Alex Ferguson (Skotlandia) – Manchester United (2009, 2011)
  • Diego Simeone (Argentina) – Atletico Madrid (2014, 2016)
  • Massimiliano Allegri (Italia) – Juventus (2015, 2017)

Nah, itulah daftar nama-nama pelatih juara Liga Champions sekaligus ada nama pelatih dan menjadi pemain juga. Kira-kira siapa pelatih jagoanmu? 

Baca Juga: 5 Pelatih Terakhir yang Bawa Klubnya Juara Liga Champions, Siapa Saja?

Topik:

  • Jumawan Syahrudin
  • Rizna Hidayah

Berita Terkini Lainnya