Sedang Merintis Jadi Content Creator? Gunakan 7 Media Sosial Tools Ini

Bikin konten kalian makin keren dan kreatif!

Wara-wiri di sosial media pasti kamu pernah menemukan gambar, tulisan, atau video yang dikemas secara kreatif dan menarik. Berterimakasihlah kepada content creator, orang yang paling berjasa memberikan kita konten yang bersifat informatif maupun hiburan.

Menjadi content creator tidaklah mudah. Selain konsep ide yang kreatif, pengemasan yang menarik diperlukan untuk menunjang terbuatnya konten dengan baik. Buat kalian content creator, atau sedang belajar menjadi content creator. Coba nih, 7 media sosial tools yang dibutuhkan para content creator.

1. Placeit

Sedang Merintis Jadi Content Creator? Gunakan 7 Media Sosial Tools Iniplaceit

Placeit sangat mudah untuk digunakan oleh content creator. Terlebih, template yang ditawarkan oleh Placeit beranekaragam sehingga para pengguna dapat berkreasi dengan templete yang mereka pilih.

2. Canva

Sedang Merintis Jadi Content Creator? Gunakan 7 Media Sosial Tools Inicanva.com

Canva adalah situs desain grafis yang didirikan pada tahun 2012. Perkembangan Canva semakin hari semakindan cepat menjadi populer. Hingga saat ini telah ada lebih dari 750.000 pengguna di tahun pertamanya. 

3. Crello

Sedang Merintis Jadi Content Creator? Gunakan 7 Media Sosial Tools Inicrello.com

Berpengalaman maupun pemula, Crello mudah untuk digunakan. Crello adalah editor visual yang diluncurkan oleh Depositphotos yang membantu dalam pembuatan gambar media sosial, spanduk iklan, poster, header email, dan format populer lainnya.

4. Animoto

Sedang Merintis Jadi Content Creator? Gunakan 7 Media Sosial Tools Inianimoto.com

Animato, aplikasi yang sangat mudah digunakan untuk membuat video. Telah berdiri sejak tahun 2006 ini, menjadikan Animato pilihan yang tepat bagi orang pribadi, fotografer, maupun content creator menyajikan konten dalam bentuk video.

5. Powtoon

Sedang Merintis Jadi Content Creator? Gunakan 7 Media Sosial Tools Inipowtoon.com

Didirikan pada januari 2012, Powtoon memperkenalkan opsi akun gratis yang memungkinkan pengguna membuat video animasi yang dapat diekspor ke YouTube. Video gratis termasuk pencitraan merek Powtoon.

6. Typorama

Sedang Merintis Jadi Content Creator? Gunakan 7 Media Sosial Tools Iniapperto.com

Typorama adalah aplikasi iPhone yang membuatnya mudah untuk membuat grafik yang tampak luar biasa langsung dari smartphone. Pengguna Typorama dapat membuat grafik dari berbagai ukuran seperti untuk kisah Instagram, foto sampul Facebook, gambar dengan tanda kutip, dan banyak lagi. 

7. Grammarly

Sedang Merintis Jadi Content Creator? Gunakan 7 Media Sosial Tools Inigrammarly.com

Grammarly adalah alat periksa ejaan dan tata bahasa all-in-one yang berfungsi di semua tempat yang tidak bisa dilakukan Microsoft Word. Ini membantu pengguna dalam menulis salinan bebas kesalahan di Gmail, Facebook, Twitter, LinkedIn, dan hampir di mana pun di web.

Buat para content creator, gunakan untuk membuat konten yang bemanfaat ya. Dan pastinya jangan lupa: Stop, hoax!

Tifani Topan Photo Verified Writer Tifani Topan

(Food & Travel Enthusiast) Mohon maaf jika terjadi kesalahan penulisan maupun informasi. Terima kasih

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Ernia Karina

Berita Terkini Lainnya