Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

7 Fakta Kehidupan Masa Lalu Eun Ho di No Tail to Tell, Menyakitkan!

Still cut drama No Tail to Tell
Still cut drama No Tail to Tell (instagram.com/sbsdrama.official)

Eun Ho (Kim Hye Yoon) dalam drakor Na Tail to Tell merupakan sosok gumiho yang menolak untuk mencintai seorang manusia agar bisa menjadi manusia. Ia lebih nyaman menjadi gumiho. Baginya, menjadi gumiho adalah pilihan terbaik daripada menderita menjadi seorang manusia. Ia cukup senang dengan hidupnya.

Pemikiran itu gak terlepas dari kisah masa lalunya yang cukup buruk. Berikut beberapa fakta masa lalu Eun Ho.

1. Dulunya, Eun Ho adalah sosok gumiho yang menjaga gunung dan mengumupulkan kebajikan agar bisa menjadi manusia

Still cut drama No Tail to Tell
Still cut drama No Tail to Tell (instagram.com/sbsdrama.official)

2. Ia senang membantu para manusia yang datang ke gunung dan berharap bisa mencapai tujuannya untuk menjadi manusia nantinya

Still cut drama No Tail to Tell
Still cut drama No Tail to Tell (instagram.com/sbsdrama.official)

3. Ia gak sendiri melakukan semua itu, ada juga sosok gumiho lain yang sudah dianggapnya sebagai seorang kakak

Still cut drama No Tail to Tell
Still cut drama No Tail to Tell (instagram.com/sbsdrama.official)

4. Sosok yang dianggapnya kakak itu ternyata berhasil menemukan laki-laki yang mencintainya sehingga dirinya akan menjadi manusia

Still cut drama No Tail to Tell
Still cut drama No Tail to Tell (instagram.com/sbsdrama.official)

5. Awalnya, Eun Ho juga turut berbahagia melihat sosok kakaknya itu akhirnya menikah, namun Eun Ho melihat hal buruk di masa depan kakaknya itu

Still cut drama No Tail to Tell
Still cut drama No Tail to Tell (instagram.com/sbsdrama.official)

6. Yang dilihat Eun Ho akhirnya menjadi kenyataan, kehidupan kakaknya setelah menikah malah membuatnya berada dalam masalah hingga mati mengenaskan

Still cut drama No Tail to Tell
Still cut drama No Tail to Tell (instagram.com/sbsdrama.official)

7. Kejadian buruk tersebut akhinya menjadi luka yang mendalam bagi Eun Ho dan membuatnya gak lagi memiliki minat untuk menjadi manusia

Still cut drama No Tail to Tell
Still cut drama No Tail to Tell (instagram.com/sbsdrama.official)

Akhirnya, Eun Ho tetap menjadi seorang gumiho yang hidup di tengah-tengah manusia. Ia cukup menikmati hidupnya itu dan merasa menjadi gumiho selamanya adalah pilihan yang terbaik baginya.

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Ananda Zaura
EditorAnanda Zaura
Follow Us

Latest in Korea

See More

3 Drakor Adaptasi Park Sung Hoon, Terbaru The Practical Guide to Love

26 Jan 2026, 09:17 WIBKorea