10 Ide Desain Kolam Renang Bertema Tropical, Sejuk dan Nyaman!

Indah dan bikin betah

Untuk menciptakan suasana kolam renang yang nyaman, kamu bisa membuat kolam renang bertema tropis dengan dominasi tumbuhan-tumbuhan hijau. Ini akan memberikan kesan kolam renang yang sejuk, indah, dan teduh.

Bagi kamu yang hendak membuat kolam bertema tropical, kamu bisa mencontoh ide kolam tropical  berikut ini. Langsung saja, simak sepuluh inspirasi desain kolam renang bertema tropical berikut ini!

Baca Juga: 9 Ide Desain Kamar Tidur Tanpa Ranjang, Berasa di Rumah Nenek!

1. Untuk menampilkan suasana yang tropis yang rindang, kamu bisa menanam pohon besar di tepi kolam untuk memperindah view menyerupai frame

10 Ide Desain Kolam Renang Bertema Tropical, Sejuk dan Nyaman!Ide Tata Ruang Kolam Renang (bhg.com/Andy Wilcok)

2. Selain pohon palem, penempatan tanaman berdaun besar di sekitar kolam renang menciptakan lansekap kolam renang yang sejuk

10 Ide Desain Kolam Renang Bertema Tropical, Sejuk dan Nyaman!Ide Tata Ruang Kolam Renang (bhg.com/ANNIE SCHLECHTER)

3. Selain kursi santai, kamu bisa tempatkan tanaman sebagai dinding untuk privasi serta bantal dengan konsep tropis bak di pantai sungguhan

10 Ide Desain Kolam Renang Bertema Tropical, Sejuk dan Nyaman!Ide Tata Ruang Kolam Renang (bhg.com/VICTORIA PEARSON)

4. Jika area kolam renang kamu memiliki pemandangan luas ke depan, kamu bisa buat tata kolam renang yang menghadap pemandangan

10 Ide Desain Kolam Renang Bertema Tropical, Sejuk dan Nyaman!Ide Tata Ruang Kolam Renang (bhg.com/KELLER KELLER)

Baca Juga: 9 Inspirasi Dekorasi Rumah saat Musim Panas, Gak Melulu Tropical!

5. Ide lansekap kolam dengan bongkahan bebatuan ciptakan suasana alami di sekitar air. Tambahkan bongkahan batu di tepi kolam dan bunga

dm-player
10 Ide Desain Kolam Renang Bertema Tropical, Sejuk dan Nyaman!Ide Tata Ruang Kolam Renang (bhg.com/ED GOHLICH)

6. Tanam pohon rimbun di sekitar kolam seperti pohon tanjung, lalu tanam beberapa tanaman hias pendek seperti wareng dan tanaman bunga

10 Ide Desain Kolam Renang Bertema Tropical, Sejuk dan Nyaman!Ide Tata Ruang Kolam Renang (bhg.com/TRIA GIOVAN)

7. Selain payung dan kursi sebagai area pojok bersantai, kamu bisa tambahkan pot tanaman besar untuk menjadi ikon kolam

10 Ide Desain Kolam Renang Bertema Tropical, Sejuk dan Nyaman!Ide Tata Ruang Kolam Renang (bhg.com/ED GOHLICH)

8. Ciptakan suasana lanskap di tepi kolam dengan menanam tumbuhan menjuntai di sekitar kolam

10 Ide Desain Kolam Renang Bertema Tropical, Sejuk dan Nyaman!Ide Tata Ruang Kolam Renang (bhg.com/ROB CARDILLO)

9. Untuk menciptakan suasana kolam renang yang teduh dan santai, tempatkan area duduk di pinggir kolam dan tanam beberapa pohon di sekitar kolam tersebut

10 Ide Desain Kolam Renang Bertema Tropical, Sejuk dan Nyaman!Ide Tata Ruang Kolam Renang (bhg.com/ED GOHLICH)

10. Dengan detail tanaman bunga beragam warna, kamu bisa tambahkan tanaman tropis lain seperti kamboja, kaktus, dan lidah mertua

10 Ide Desain Kolam Renang Bertema Tropical, Sejuk dan Nyaman!Ide Tata Ruang Kolam Renang (bhg.com/ED GOHLICH)

Memiliki area kolam renang dengan suasana tropical bisa jadi pilihan idalam mendesain rumah impian. Dengan inspirasi kolam renang di atas, kamu bisa menciptakan kolam renang yang memiliki suasana hangat, nyaman, teduh, dan indah. Jadi, mau ambil konsep yang mana, nih? 

Baca Juga: 10 Gaya Tropical Home, Diprediksi Jadi Tren Desain Rumah 2023!

Aneu Rizky Yuliana Photo Verified Writer Aneu Rizky Yuliana

A girl without others.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Fajar Laksmita

Berita Terkini Lainnya