Simak Hasil Pileg 1955-2019 secara Interaktif di Sini!

Pemilihan legislatif (Pileg) pertama kali digelar pada 1955

Jakarta, IDN Times - Pemilihan legislatif atau yang biasa disebut pileg merupakan kontestasi politik untuk menentukan anggota legislatif di tingkat nasional, provinsi, maupun kabupaten/kota. Proses pemilihan anggota dewan perwakilan rakyat itu dilakukan secara nasional setiap lima tahun sekali. 

Pileg juga dinilai sebagai proses demokrasi penting di Indonesia. Mengingat calon anggota legislatif yang terpilih punya peran penting dalam mengambil keputusan dan mengawasi jalannya pemerintahan. Selain itu, anggota legislatif merupakan perpanjangan tangan rakyat dalam menentukan kebijakan yang tertuang dalam aturan.

Berdasarkan catan sejarah, pileg pertama kali digelar bersamaan dengan Pemilihan Umum (Pemilu) 1955. Kontestasi politik itu merupakan yang pertama dalam sejarah bangsa Indonesia yang digelar secara nasional. Waktu itu Republik Indonesia berusia 10 tahun. 

Lantas bagaimana hasil pileg dari 1955 hingga 2019? Mengutip data dari Badan Pusat Statistik (BPS) dan arsip KPU, berikut hasil lengkap pemilihan legislatif di Indonesia dari tahun ke tahun berdasarkan urutan suara terbanyak:

Baca Juga: Gen Z, Yuk Kenali Lokasi TPS Khusus bagi Pemilih saat Pemilu

1. Pileg di masa Orde Lama

Pemilu 1955

  1. Partai Nasional Indonesia  9.070.218 suara
  2. Masyumi 7.789.619 suara
  3. Nahdlatul Ulama 6.989.333 suara
  4. Partai Komunis Indonesia 6.232.512 suara
  5. Partai Syarikat Islam Indonesia 1.059.922 suara
  6. Partai Kristen Indonesia 988.810 suara
  7. Partai Katolik 748.591 suara
  8. Partai Sosialis Indonesia 695.932 suara
  9. Ikatan Pendukung Kemerdekaan Indonesia 544.803 suara
  10. Pergerakan Tarbiyah Islamiyah 465.359 suara
  11. Partai Buruh 332.047 suara
  12. Murba 248.633 suara
  13. Partai Rakyat Nasional 220.652 suara
  14. Persatuan Pegawai Polisi RI 179.346 suara
  15. Persatuan Daya 169.222 suara
  16. Persatuan Rakyat Marhaen Indonesia 164.386 suara 
  17. Persatuan Indonesia Raya Wongsonegoro 162.420 suara
  18. Baperki 160.456 suara
  19. Grinda 157.976 suara
  20. Gerakan Pembela Panca Sila 152.892 suara
  21. Partai Republik Indonesia Merdeka 143.907 suara
  22. Partai Rakyat Indonesia 134.011 suara
  23. PIR Hazairin 101.509 suara
  24. AKUI 84.862 suara
  25. Partai Politik Tarikat Islam 74.913 suara
  26. Angkatan Comunis Muda 55.844 suara
  27. Gerakan Banteng Republik Indonesia 39.874 suara
  28. Persatuan Rakyat Desa 39.278 suara
  29. R.Soedjono Prawirisoedarso 38.356 suara
  30. Gerakan Pilihan Sunda 35.035 suara
  31. PIR NTB 33.823 suara
  32. Radja Keprabonan 33.660 suara
  33. L.M. Idrus Effendi 31.988 suara
  34. Partai Tani Indonesia 30.060 suara
  35. Lain-lain 426.856 suara

Total suara: 37.837.105

Baca Juga: Dear Gen Z, Ini Sosok Presiden yang Dibutuhkan Indonesia

2. Pileg di masa Orde Baru

Pemilu 1971

  1. Partai Golongan Karya 34.348.673 suara
  2. Partai Nahdatul Ulama 10.213.650 suara
  3. Partai Nasional Indonesia 3.793.266 suara
  4. Partai Muslimin Indonesia 2.930.746 suara
  5. Partai Syarikat Islam Indonesia 1.308.237 suara
  6. Partai Kristen Indonesia 733.359 suara
  7. Partai Katolik 603.740 suara
  8. Partai Islam Persatuan Tarbiyah Islamiyah 381.309 suara
  9. Partai Ikatan Pendukung Kemerdekaan Indonesia 338.403 suara
  10. Partai Musyawarah Rakyat Banyak 48.126 suara

Total suara 54.699.509

Pemilu 1977

  1. Partai Golongan Karya 39.750.096 suara
  2. Partai Persatuan Pembangunan 18.743.491 suara
  3. Partai Demokrasi Indonesia 5.504.757 suara

Total suara: 63.998.344

Pemilu 1982

  1. Partai Golongan Karya 48.334.724 suara
  2. Partai Persatuan Pembangunan 20.871.880 suara
  3. Partai Demokrasi Indonesia 5.919.702 suara

Total suara: 75.126.306

Pemilu 1987

  1. Partai Golongan Karya 62.783.680 suara
  2. Partai Persatuan Pembangunan 13.701.428 suara
  3. Partai Demokrasi Indonesia 9.384.708 suara

Total suara: 85.869.816

Pemilu 1992

  1. Partai Golongan Karya 66.295.401 suara
  2. Partai Persatuan Pembangunan 16.619.356 suara
  3. Partai Demokrasi Indonesia 14.506.479 suara

Total suara: 97.421.236

Pemilu 1997

  1. Partai Golongan Karya 87.187.907 suara
  2. Partai Persatuan Pembangunan 25.340.028 suara
  3. Partai Demokrasi Indonesia 3.463.225 suara

Total suara: 115.991.160

Baca Juga: Di Depan Presiden, Kapolri Berkomitmen Kawal Pemilu 2024

3. Pileg di masa reformasi

Pemilu 1999

  1. Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan 35.689.073 suara
  2. Partai Golongan Karya 23.741.749 suara
  3. Partai Kebangkitan Bangsa 13.336.982 suara
  4. Partai Persatuan Pembangunan 11.329.905 suara
  5. Partai Amanat Nasional 7.528.956 suara
  6. Partai Bulan Bintang 2.049.708 suara
  7. Partai Keadilan 1.436.565 suara
  8. Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia 1.065.686 suara
  9. Partai Nahdatul Ummat 679.179 suara
  10. Partai Demokrasi Kasih Bangsa 550.846 suara
  11. PBI 364.291 suara
  12. Partai Demokrasi Indonesia 345.720 suara
  13. Partai Persatuan 655.052 suara
  14. Partai Daulat Rakyat 427.854 suara
  15. Partai Syarikat Islam Indonesia 375.920 suara
  16. PNI Front Marhaenis 365.176 suara
  17. PNI Massa Marhaen 345.629 suar
  18. Ikatan Pendukung Kemerdekaan Indonesia 328.654 suara
  19. Partai Kebangkitan Umat 300.064 suara
  20. Masyumi 456.718 suara
  21. PKD 216.675 suara
  22. PNI Supeni 377.137 suara
  23. Krisna 369.719 suara
  24. Partai KAMI289.489 suara
  25. PUI 269.309 suara
  26. PAY 213.979 suara
  27. Partai Republik 328.564 suara
  28. Partai MKGR 204.204 suara
  29. PIB192.712 suara
  30. Partai SUNI 180.167 suara
  31. PCD168.087 suara
  32. PSII 1905152.820 suara
  33. Masyumi Baru152.589 suara
  34. PNBI149.136 suara
  35. PUDI140.980 suara
  36. PBN140.980 suara
  37. PKM104.385 suara
  38. PND 96.984 suara
  39. PADI 85.838 suara
  40. PRD 78.730 suara
  41. PPI63.934 suara
  42. PID62.901 suara
  43. Murba 62.006 suara
  44. SPSI 61.105 suara
  45. PUMI 49.839 suara
  46. PSP 49.807 suara
  47. PARI 54.790 suara
  48. PILAR 40.517 suara

Total suara: 105.786.661

Pemilu 2004

  1. Partai Golongan Karya 24.461.104 suara
  2. Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan 20.710.006 suara
  3. Partai Kebangkitan Bangsa 12.002.885 suara
  4. Partai Persatuan Pembangunan 9.226.444 suara
  5. Partai Demokrat 8.437.868 suara
  6. Partai Keadilan Sejahtera 8.149.457 suara
  7. Partai Amanat Nasional 7.255.331 suara
  8. Partai Bulan Bintang 2.965.040 suara
  9. Partai Bintang Reformasi 2.944.529 suara
  10. Partai Damai Sejahtera 2.424.319 suara
  11. Partai Karya Peduli Bangsa 2.394.651 suara
  12. Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia 1.420.085 suara
  13. Partai Persatuan Demokrasi Kebangsaan 1.310.207 suara
  14. Partai Nasionalis Banteng Kemerdekaan 1.228.497 suara
  15. Partai Patriot Pancasila 1.178.738 suara
  16. Partai Nasional Indonesia Marhaenisme 906,739 suara
  17. Partai Pelopor 896,603 suara
  18. Partai Persatuan Nahdlatul Ummah Indonesia 890,98 suara
  19. Partai Penegak Demokrasi Indonesia 844,48 suara 
  20. Partai Merdeka 839,705 suara
  21. Partai Sarikat Indonesia 677,259 suara
  22. Partai Perhimpunan Indonesia Baru 669,835 suara
  23. Partai Persatuan Daerah 656,473 suara
  24. Partai Buruh Sosial Demokrat 634,515 suara

Total suara: 113.125.750

Pemilu 2009

Dilaksanakan pada tanggal 9 April 2009, diikuti oleh 38 Partai Nasional dan 6 partai politik lokal di Aceh

  1. Partai Demokrat 21.655.295 suara
  2. Partai Golongan Karya 15.031.497 suara
  3. Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan 14.576.388 suara
  4. Partai Keadilan Sejahtera 8.204.946 suara
  5. Partai Amanat Nasional 6.273.462 suara
  6. Partai Persatuan Pembangunan 5.544.332 suara
  7. Partai Kebangkitan Bangsa 5.146.302 suara
  8. Partai Gerakan Indonesia Raya 4.642.795 suara
  9. Partai Hati Nurani Rakyat 3.925.620 suara
  10. Partai Bulan Bintang 1.864.642 suara
  11. Partai Kebangkitan Nasional Ulama 1.527.509 suara
  12. Partai Damai Sejahtera 1.522.032 suara
  13. Partai Karya Peduli Bangsa 1.461.375 suara
  14. Partai Bintang Reformasi 1.264.150 suara
  15. Partai Peduli Rakyat Nasional 1.260.950 suara
  16. Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia 936.133 suara
  17. Partai Demokrasi Pembaharuan 896.959 suara
  18. Partai Barisan Nasional 760.712 suara
  19. Partai Pengusaha dan Pekerja Indonesia 745.965 suara
  20. Partai Demokrasi Kebangsaan 671.356 suara
  21. Partai Republika Nusantara 631.814 suara
  22. Partai Persatuan Daerah 553.299 suara
  23. Partai Patriot 547.798 suara
  24. Partai Nasional Benteng Kerakyatan Indonesia 468.856  suara
  25. Partai Kedaulatan 438.030 suara
  26. Partai Pemuda Indonesia 415.563 suara
  27. Partai Matahari Bangsa 415.294 suara
  28. Partai Karya Perjuangan 351.571 suara
  29. Partai Pelopor 345.092 suara
  30. Partai Kasih Demokrasi Indonesia 325.771 suara
  31. Partai Indonesia Sejahtera 321.019 suara
  32. Partai Nasional Indonesia Marhaenisme 317.433 suara
  33. Partai Buruh 265.369 suara
  34. Partai Persatuan Indonesia Baru 198.803 suara
  35. Partai Persatuan Nahdatul Ummah Indonesia 146.831 suara
  36. Partai Sarikat Indonesia 141.558 suara
  37. Partai Penegak Demokrasi Indonesia 139.988 suara
  38. Partai Merdeka 111.609 suara

Total suara: 104.048.118

Simak Hasil Pileg 1955-2019 secara Interaktif di Sini!Gedung DPR RI (IDN Times/Kevin Handoko)

Pemilu 2014

  1. Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan 23,673,018 suara
  2. Partai Golongan Karya 18,424,715 suara
  3. Partai Gerakan Indonesia Raya 14,750,043 suara
  4. Partai Demokrat 12,724,509 suara
  5. Partai Kebangkitan Bangsa 11,292,151 suara
  6. Partai Amanat Nasional 9,459,415 suara
  7. Partai Keadilan Sejahtera 8,455,614 suara
  8. Partai Nasional Demokrat 8,412,949 suara
  9. Partai Persatuan Pembangunan 8,152,957 suara
  10. Partai Hati Nurani Rakyat 6,575,391 suara
  11. Partai Bulan Bintang 1,822,908 suara
  12. Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia 1,142,067 suara

Total suara: 124,885,737

Pemilu 2019

  1. Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan 27,053,961 suara
  2. Partai Gerakan Indonesia Raya 17,594,839 suara
  3. Partai Golongan Karya 17,229,789 suara
  4. Partai Kebangkitan Bangsa 13,570,097 suara
  5. Partai Nasional Demokrat 12,661,792 suara
  6. Partai Keadilan Sejahtera 11,493,663 suara
  7. Partai Demokrat 10,876,507 suara
  8. Partai Amanat Nasional 9,572,623 suara
  9. Partai Persatuan Pembangunan 6,323,147 suara
  10. Partai Persatuan Indonesia 3,738,320 suara
  11. Partai Berkarya 2,929,495 suara
  12. Partai Solidaritas Indonesia 2,651,361 suara
  13. Partai Hati Nurani Rakyat 2,161,507 suara
  14. Partai Bulan Bintang 1,099,848 suara
  15. Partai Garuda 702,536 suara
  16. Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia 312,775 suara

Total suara: 139,972,260


Baca berita terbaru terkait Pemilu 2024, Pilpres 2024, Pilkada 2024, Pileg 2024 di Gen Z Memilih IDN Times. Jangan lupa sampaikan pertanyaanmu di kanal Tanya Jawab, ada hadiah uang tunai tiap bulan untuk 10 pemenang.

Topik:

  • Dheri Agriesta
  • Yogie Fadila

Berita Terkini Lainnya