Daftar Bursa Transfer AC Milan 2023/2024 Terbaru

Tonali merapat ke Newcastle

AC Milan melepas beberapa pemainnya pada bursa transfer musim panas 2023 kali ini. Salah satunya Sandro Tonali yang resmi bergabung ke Newcastle. Selain itu, AC Milan mendatangkan beberapa pemain pada musim depan. Dua di antaranya dari Chelsea, yaitu Pulisic dan Ruben Loftus-Cheek.

Pembentukan skuad AC Milan salah satunya dipengaruhi oleh Direktur Teknik. Paolo Maldini sebagai Dirtek AC Milan dipecat karena dianggap tidak cocok dengan pemilik baru AC Milan, Gerry Cardinale.

Banyak penggemar yang menyayangkan keputusan tersebut. Saat ini, AC Milan kabarnya tengah mencari dirtek baru pengganti Maldini. Berikut daftar lengkap bursa transfer AC Milan 2023/2024 yang terbaru dan terlengkap.

1. Transfer masuk

Daftar Bursa Transfer AC Milan 2023/2024 TerbaruChristian Pulisic (twitter.com/acmilan)

Pada bursa transfer musim panas 2023, AC Milan mendatangkan beberapa pemain baru. Berikut di antaranya:

  1. Tijjani Reijnders (AZ Alkmaar)
  2. Christian Pulisic (Chelsea)
  3. Ruben Loftus-Cheek (Chelsea)
  4. Luka Romero (Lazio)
  5. Marco Sportiello (Atalanta)

2. Transfer keluar

Daftar Bursa Transfer AC Milan 2023/2024 TerbaruSandro Tonali, pemain baru Newcastle dari AC Milan (instagram.com/sandrotonali)

Sementara beberapa pemain AC Milan memilih hengkang dari klub berjuluk Rossoneri ini, di antaranya:

  1. Sandro Tonali (Newcastle)
  2. Marco Brescianini (Frosinone)
  3. Daniel Maldini (Empoli)
  4. Zlatan Ibrahimovic (Pensiun)

3. Kembali dari masa pinjaman

Daftar Bursa Transfer AC Milan 2023/2024 TerbaruLorenzo Colombo (acmilan.com)

Bursa transfer AC Milan 2023/2024 juga diramaikan dengan beberapa pemain yang akan kembali dari masa pinjaman, yaitu:

  1. Lorenzo Colombo (Lecce)
  2. Daniel Maldini (Spezia)
  3. Mattia Caldara (Spezia)
  4. Marco Brescianini (Cosenza)
  5. Marco Nasti (Cosenza)
  6. Marko Lazetic (Altach)

Baca Juga: 5 Pemain AC Milan yang Diburu Klub Eropa pada Musim Panas 2023

4. Habis masa pinjam

Daftar Bursa Transfer AC Milan 2023/2024 TerbaruSergino Dest (twitter.com/acmilan)

Beberapa pemain AC Milan juga akan habis masa pinjamannya dan kembali ke klub asalnya, yaitu:

  1. Brahim Diaz (Real Madrid)
  2. Sergino Dest (Barcelona)
  3. Aster Vranckx (Wolfsburg)
  4. Tiemoue Bakayoko (Chelsea)

Nah, demikianlah daftar bursa transfer AC Milan 2023/2024 yang terbaru dan terlengkap.

Baca Juga: 5 Rekrutan Terakhir AC Milan Asal Belanda, Reijnders Terbaru!

Topik:

  • Yogama W
  • Yunisda D

Berita Terkini Lainnya