Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

[PUISI] Warna Perempuan

ilustrasi perempuan (Unsplash.com/benwhitephotography)
ilustrasi perempuan (Unsplash.com/benwhitephotography)

Setiap dari kita, terlahir berbeda
Lahir dengan keunikan yang bermakna
Seperti halnya perempuan 
Berbeda warna, satu kecantikan
Kecantikan dari hati tidak tergantikan

Apa pun warna kulitnya
Apa pun pilihan warna bajunya
Bagaimana pun bentuk wajahnya
Cantik adalah mutlak adanya
Siapa yang berani bilang sebaliknya?

Perempuan terlahir dengan indah
Bagai kelopak bunga yang harum semerbak
Bagai pohon yang berdiri kokoh sekalipun angin menerjang
Tidak ada penyesalan dari kelahiran perempuan
Bernapas penuh keanggunan, hidup penuh arti kebajikan

Tetaplah kuat, Perempuan
Ada banyak ujian setiap waktu berjalan
Meskipun akan banyak cercaan dan tatapan sinis di setiap kesempatan
Tapi percayalah, diri kita terlalu tangguh untuk dipatahkan

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Robertus Ari
EditorRobertus Ari
Follow Us

Latest in Fiction

See More

[PUISI] Putaran Rasa

15 Nov 2025, 05:04 WIBFiction
ilustrasi berdoa

[PUISI] Patuh Pada Senyap

14 Nov 2025, 20:17 WIBFiction
ilustrasi rindu

[PUISI] Sirkulasi Rindu

14 Nov 2025, 17:00 WIBFiction
Foto jendelan terkena tetesan hujan

[PUISI] Tutur Sore

14 Nov 2025, 08:10 WIBFiction
ilustrasi siluet pasangan kekasih

[PUISI] Datang dan Pergi

13 Nov 2025, 21:48 WIBFiction
ilustrasi jalanan kota (pexels.com/Chi Hou Ong)

[PUISI] Bising Metropolis

13 Nov 2025, 21:07 WIBFiction
Potret dermaga

[PUISI] Dermaga Rindu

13 Nov 2025, 20:07 WIBFiction
ilustrasi media sosial

[PUISI] Notifikasi

13 Nov 2025, 15:00 WIBFiction
ilustrasi mendaki gunung

[PUISI] Naungan Merapi

13 Nov 2025, 08:15 WIBFiction
ilustrasi bayangan seorang perempuan

[PUISI] Bukan Fatamorgana

12 Nov 2025, 21:48 WIBFiction
ilustrasi lilin

[PUISI] Temaram Tak Padam

12 Nov 2025, 21:02 WIBFiction
ilustrasi rerumputan

[PUISI] Missing You

12 Nov 2025, 20:59 WIBFiction