Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

Laris Main Sinetron, 10 Harga Fashion Item Amanda Manopo Bikin Melongo

instagram.com/fashionamandamanopo
instagram.com/fashionamandamanopo

Amanda Manopo kini menjadi artis muda yang tengah menjadi perhatian publik. Selain karena kedekatannya dengan Billy Syahputra, namun bakat akting Amanda di sinetron juga bikin penggemar jadi terpana. 

Jago akting nangis, Amanda pun laris manis main sinetron. Tentunya, penghasilan Amanda pun gak biasa-biasa saja. Dari harga fashion items-nya di bawah ini kamu bisa menebak deh, seberapa sukses karier Amanda Manopo. Yuk, langsung saja simak harga fashion items Amanda Manopo di bawah ini!

1. Gak main-main soal penampilan, kaus putih Balmain yang dipakai Amanda ini harganya Rp5,6 juta, lho!

instagram.com/fashionamandamanopo
instagram.com/fashionamandamanopo

2. Baru 20 tahun sudah sukses, gak heran bisa beli tas Hermes pink seharga Rp331 juta ini. Kece!

instagram.com/fashionamandamanopo
instagram.com/fashionamandamanopo

3. Bintang sinetron Ikatan Cinta ini juga sering terlihat memakai pants saat ke mana-mana. Nah, untuk pants satu ini harganya Rp20,1 juta lho, guys

instagram.com/fashionamandamanopo
instagram.com/fashionamandamanopo

4. Kalau blus garis-garis keluaran Balenciaga ini, harganya mencapai Rp17,7 juta

instagram.com/fashionamandamanopo
instagram.com/fashionamandamanopo

5. Saat ke lokasi syuting, Amanda lebih santai pakai sendal jepit seharga Rp468 ribu. Mahal deh untuk ukuran sandal jepit!

instagram.com/fashionamandamanopo
instagram.com/fashionamandamanopo

6. Pakai kaus hitam Givenchy seharga Rp10,5 juta, kok Amanda tampak sedih ya?

instagram.com/fashionamandamanopo
instagram.com/fashionamandamanopo

7. Kali ini tas Hermes ukuran kecil, tapi harganya Rp183,7 juta lebih

instagram.com/fashionamandamanopo
instagram.com/fashionamandamanopo

8. Kalau ini Amanda pakai pants dari Gucci yang nilainya mencapai Rp21 juta lebih. Wah!

instagram.com/fashionamandamanopo
instagram.com/fashionamandamanopo

9. Lagi mesra sama Arya Saloka, tas Fendi yang dipakai Amanda bikin salah fokus dengan harga mencapai Rp42 juta

instagram.com/fashionamandamanopo
instagram.com/fashionamandamanopo

10. Akting nangis membawa rezeki, tas Hermes satu ini senilai Rp300 juta lebih. Duh, bikin gigit jari!

instagram.com/fashionamandamanopo
instagram.com/fashionamandamanopo

Wah, harga fashion items Amanda memang fantastis abis, ya. Sebagai artis yang laris manis main sinetron, gak salah sih, kalau Amanda begitu memperhatikan penampilannya. Akting menangisnya yang ikonik, ternyata membawa rezeki. Belum lagi bisnis miliknya yang lain. Salut sama kerja keras Amanda!

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Topics
Editorial Team
Merry Wulan
EditorMerry Wulan
Follow Us

Latest in Hype

See More

Daftar Drama China Li Yi Tong di 2025, Kian Eksis!

24 Okt 2025, 04:37 WIBHype