Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

10 Potret Lucu Kucing Hitam dengan Aura Mencekam, Mengintimidasi!

kolase potret lucu kucing hitam dengan aura mencekam (twitter.com/weirdlilguys)
kolase potret lucu kucing hitam dengan aura mencekam (twitter.com/weirdlilguys)

Banyak orang yang kurang tertarik memelihara kucing berwarna hitam. Rata-rata karena mereka sering dianggap tampak lebih seram dibanding kucing dengan warna lain. Apalagi ada beberapa mitos dan hal metafisika yang erat kaitannya dengan kucing hitam.

Terlepas dari itu semua, kucing hitam memang punya aura tersendiri. Berikut telah dirangkum sepuluh potret lucunya. Kamu bakal dibikin terkesima dengan hawa mencekam dan intimidasi mereka.

1. Wah, kucingnya sudah kayak lagi berkamuflase sama isi kardus. Yang kelihatan cuma mata sama kalingnya

ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/weirdlilguys)
ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/weirdlilguys)

2. Agak ngeri juga ya kalau malam-malam tiba-tiba ada yang mengintip begini

ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/weirdlilguys)
ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/weirdlilguys)

3. Padahal cuma pengin fotoin aja karena lucu, tapi malah dikasih tatapan maut

ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/threateningcat)
ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/threateningcat)

4. Gak kok, gak ada yang ngintip. Kita lagi lewat aja, terus gak sengaja kelihatan

ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/threateningcat)
ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/threateningcat)

5. Waduh, gak pakai sarung tangan gitu aja pukulannya sudah bikin sakit. Apalagi kalau pakai

ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/weirdlilguys)
ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/weirdlilguys)

6. Lagi ritual atau ngapain sih kamu, cing? Random banget bertingkah di kursi makan

ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/weirdlilguys)
ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/weirdlilguys)

7. Dikiranya kita gak bisa lihat kali ya karena dia sembunyi di situ. Kamu salah, wahai kucing!

ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/weirdlilguys)
ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/weirdlilguys)

8. Si paling tidak ramah pada siapa pun. Yang pengin nyobain pengalamannya silakan bayar

ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/threateningcat)
ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/threateningcat)

9. Anak band metal bentar lagi mau manggung di luar kota nih. Jangan lupa datang ya

ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/threateningcat)
ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/threateningcat)

10. Hayo tebak, kepala kucing hitam yang asli yang mana? Mirip semua ya

ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/threateningcat)
ilustrasi lucu aura mencekam dari kucing hitam (twitter.com/threateningcat)

Kucing hitam memang punya keunikan tersendiri ya. Sepuluh potret lucu di atas jadi buktinya. Duh, jadi segan sama anabul satu ini.

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Alfikri Saga
EditorAlfikri Saga
Follow Us

Latest in Hype

See More

7 Potret Frislly Herlind Dilamar Romantis saat Tahun Baru

03 Jan 2026, 00:08 WIBHype