Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

7 Drakor Orisinal Netflix yang Dibintangi Pemain Cashero

Lee Junho di Celebrity
Lee Junho di Celebrity (dok. Netflix/Celebrity)
Intinya sih...
  • Kim Byung Chul berperan sebagai guru biologi pengembang virus zombie di All of Us Are Dead (2022)
  • Kim Hye Jun tampil sebagai ratu ambisius di Kingdom (2019-2020) yang membahas zombie era Joseon
  • Lee Junho jadi scene stealer saat kameo di Celebrity (2023) dan berperan sebagai Kang Sang Ung di Cashero
Disclaimer: This summary was created using Artificial Intelligence (AI)

Cashero menyajikan kisah unik tentang seorang PNS bernama Kang Sang Ung (Lee Junho) yang suatu hari mendapat warisan berupa kekuatan super dari ayahnya. Namun, setiap kali menggunakan kekuatan ini, uang tunai yang dipegangnya akan lenyap.

Selain Lee Junho, drakor yang diadaptasi dari webtun ini turut dibintangi aktor dan aktris ternama lainnya. Menariknya, sebagian besar artis ini ternyata pernah membintangi drakor orisinal Netflix selain Cashero, lho. Yuk, simak deretan judul drakor mereka berikut ini.

1. Kim Byung Chul si Ketua Asosiasi Manusia Super Korea berperan jadi guru biologi yang mengembangkan virus zombie di All of Us Are Dead (2022)

Kim Byung Chul di All of Us Are Dead (instagram.com/netflixkr)
Kim Byung Chul di All of Us Are Dead (instagram.com/netflixkr)

2. Kim Hye Jun pemeran istri Kang Sang Ung, tampil apik sebagai ratu penuh ambisi di Kingdom (2019-2020) yang membahas zombie era Joseon

Kim Hye Jun di Kingdom 2 (dok. Netflix/Kingdom 2)
Kim Hye Jun di Kingdom 2 (dok. Netflix/Kingdom 2)

3. Dalam drakor Celebrity (2023), Lee Junho jadi scene stealer saat jadi kameo di ending meski penampilannya singkat dan tanpa dialog

Lee Junho di Celebrity
Lee Junho di Celebrity (dok. Netflix/Celebrity)

4. Tak kalah bikin emosi, Kim Eui Sung memerankan direktur rumah sakit yang mengutamakan keuntungan di The Trauma Code: Heroes on Call (2025)

Kim Eui Sung di The Trauma Code: Heroes on Call (dok. Netflix/The Trauma Code: Heroes on Call)
Kim Eui Sung di The Trauma Code: Heroes on Call (dok. Netflix/The Trauma Code: Heroes on Call)

5. Beda dari perannya sebagai chaebol di Cashero, Lee Chae Min jadi siswa miskin yang masuk SMA elite demi bisa balas dendam dalam Hierarchy (2024)

Lee Chae Min di Hierarchy (x.com/studiodragonKR)
Lee Chae Min di Hierarchy (x.com/studiodragonKR)

6. Jadi kameo di Cashero, Jo Bo Ah adalah putri saudagar era Joseon yang mencari adiknya yang hilang saat kecil dalam cerita Dear Hongrang (2025)

Jo Bo Ah di Dear Hongrang (dok. Netflix/Dear Hongrang)
Jo Bo Ah di Dear Hongrang (dok. Netflix/Dear Hongrang)

7. Meski bukan manusia super, Kim Won Hae jadi polisi bijaksana, berjiwa keadilan, dan berhati lembut dalam drama Korea Trigger (2025)

Kim Won Hae di Trigger (x.com/NetflixKR)
Kim Won Hae di Trigger (x.com/NetflixKR)

Ketujuh drakor orisinal Netflix di atas dibintangi para pemain Cashero. Hebatnya peran mereka di Cashero dan drakor di daftar ini banyak yang berbeda. Ada yang berperan jadi pahlawan di Cashero, tapi memerankan sosok antagonis dalam judul drakor lain. Dari daftar di atas, kamu tertarik nonton yang mana?

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Diana Hasna
EditorDiana Hasna
Follow Us

Latest in Korea

See More

7 Cuplikan Perdana Fifties Professionals, Drama Komedi Shin Ha Kyun

02 Jan 2026, 01:07 WIBKorea