8 Inspirasi Outfit Black and White ala Gap Jakarin, Fashionable Abis!

Gap Jakarin adalah aktor Thailand yang sedang merintis karir di dunia hiburan dengan menjadi aktor. Tentu saja kemampuan akting Gap Jakarin gak perlu diragukan lagi, tetapi di sisi lain ternyata ia juga jago dalam memadupadankan outfit.
Seperti kumpulan outfit black and white ala Gap Jakarin berikut ini yang berhasil tampil ciamik. Outfit ala Gap berikut ini bisa kamu aplikasikan menjadi gaya busanamu saat hangout maupun nongkrong.
1. Bermodal kombinasi black oversized t-shirt dan white shorts sudah menghasilkan OOTD sekeren ini

2. Manfaatkan sleeveless shirt milikmu untuk dipadu bersama corduroy pants. Kece maksimal!

3. Pemilihan varsity jacket jadi outerwear sukses mendongkrak kombo t-shirt dan jeans tampil kian ciamik

4. Double layer t-shirt dan zip-top rib-knit jumper serta long pants bisa kamu andalkan jadi OOTD

5. Aksen warna putih pada kerah black polo shirt bikin tampilan outfit kali ini jadi gak boring

6. Outfit pantai yang effortless! Padu padan dari sleeveless shirt dan shorts ini wajib untuk dicoba

7. Super classy! Clean outfit pakai white t-shirt dan formal pants gak kalah keren buat nongkrong

8. Black pique shirt dan white jeans sudah bisa berikan kesan catchy saat dipadukan, nih!

Sederet outfit black and white ala Gap Jakarin di atas terlihat fashionable untuk dipakai nongkrong maupun hangout, 'kan? Jadi, kamu jangan ragu untuk menyontek salah satu outfit tadi, ya!
This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.