Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

Rupa Bayangan

pexels.com
pexels.com

Bagaimana sebuah rupa

Di balik bayangannya

Enggan menahan lupa

Namun terinjak ingatannya

 

Bila jarak terlipat

Dindingnya kian rapat

Sisa langkah berikut

Jangan diperlambat

 

Abaikan langkahnya

Bila di dalam gelap

Dengar tiap hentakanya

Jangan sekali pun terlelap

Dalam kehadiranya, dan dalam perpisahannya

Share
Topics
Editorial Team
Arif Rahmanto
EditorArif Rahmanto
Follow Us

Latest in Fiction

See More

[PUISI] Rencana yang Tak Bersuara

10 Jan 2026, 05:04 WIBFiction
ilustrasi buku di reruntuhan gedung

[PUISI] Kata Paling Tabu

09 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
ilustrasi cahaya lilin dan bunga

[PUISI] Pulih dalam Sepi

08 Jan 2026, 15:07 WIBFiction
Ilustrasi sampai jumpa

[PUISI] Sampai Jumpa Besok

08 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
ilustrasi perempuan bersedih

[PUISI] Senandung Rindu

06 Jan 2026, 14:47 WIBFiction
ilustrasi seorang pria

[PUISI] Tetap Berdiri

06 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
ilustrasi seorang wanita yang membuka pintu

[PUISI] Pintu Tahun Baru

05 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
Ilustrasi kapal mau tenggelam dengan latar langit senja.

[PUISI] Nakhoda Salah Arah

04 Jan 2026, 19:22 WIBFiction
Ilustrasi tumbuh

[PUISI] Tumbuh

04 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
ilustrasi rintik hujan di jendela

[PUISI] Air Mata Semesta

04 Jan 2026, 05:04 WIBFiction