10 Potret Senyum Manis Khas Lisa BLACKPINK yang Bikin Terpesona

1. Lalisa Manoban atau yang akrab disapa Lisa BLACKPINK ini adalah idol Korea kelahiran Thailand

2. Lisa lahir di Bangkok Thailand pada 27 Maret 1997

3. Nama Thailand Lisa adalah Pranpriya Manoban

4. Lisa menjadi trainee YG lewat audisi YG Entertainment yang diadakan di Thailand pada tahun 2010

5. Kemudian Lisa pindah ke Korea pada bulan April tahun 2011 silam

6. Setelah menjadi trainee selama 5 tahun 3 bulan, akhirnya Lisa debut lewat girlgroup bernama BLACKPINK

7. Sifatnya yang pekerja keras dan rajin berlatih, membuat Lisa didapuk menjadi Main Dancer, Lead Rapper dan Sub-Vocalist BLACKPINK

8. Untuk kemampuan bahasa, Lisa menguasai bahasa Inggris, Korea, Jepang, Thailand dan sedikit bahasa Mandarin

9. Punya popularitas yang tinggi, Lisa juga menjadi idol KPop dengan jumlah followers terbanyak di Instagram tahun 2019

10. Bahkan karena visualnya yang memesona, Lisa mendapatkan predikat Most Beautiful Faces in Asia 2019 berdasarkan TCC Asia

Itulah tadi beberapa fakta dan potret memesona Lisa BLACKPINK dengan sunym khasnya yang sumringah. Setuju gak kalau senyum Lisa BLACKPINK ini bikin kita semua terpesona?
This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.



















