Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

Demo Bubar, Perwakilan Apdesi Bakal Temui Pimpiman DPR

Apdesi Demo di DPR, Jalan Arah Palmerah dan Slipi Masih Ditutup. (IDN Times/Lia Hutasoit)
Apdesi Demo di DPR, Jalan Arah Palmerah dan Slipi Masih Ditutup. (IDN Times/Lia Hutasoit)

Jakarta, IDN Times - Demonstrasi massa Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) di sekitar gedung DPR/MPR, Jakarta Pusat, Rabu (31/1/2024), akhirnya berakhir setelah sempat terjadi kericuhan.

Demo Apdesi ini menyuarakan agar Revisi Undang-Undang Desa segera disahkan.

Masa Apdesi mulai membubarkan diri sekitar pukul 15.50 WIB. Lalu lintas arah Slipi, Jakarta Barat pun mulai normal.

Sementara, dari pantauan IDN Times, salah satu perwakilan dari Apdesi meminta agar massa tidak melakukan perusakan.

Apdesi secara perwakilan akan menemui pimpinan DPR untuk membahas Revisi UU Desa.

"Sebentar malam kami sudah dijanji untuk ketemu pimpimam DPR," kata seorang perwakilan dari Apdesi.

Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Lia Hutasoit
EditorLia Hutasoit
Follow Us

Latest in News

See More

Togo Ekstradisi Sosok di Balik Rencana Pembunuhan Presiden Burkina Faso

24 Jan 2026, 21:08 WIBNews
Peserta Diklat PPIH Arab Saudi 2026 mengikuti fun walk sejauh 7,5 km (Dok. Media Center Haji)

Ketahanan Fisik jadi Kunci

24 Jan 2026, 17:47 WIBNews