9 Ide OOTD Hijab Gaya Harajuku, Cetarnya Gak Ada yang Ngalahin!

si paling nyentrik

Harajuku style merupakan gaya fashion yang populer di Jepang. Sebenarnya, harajuku style tidak menggambarkan satu gaya atau cara berpenampilan tertentu.

Gaya ini mengacu pada gaya berpakaian yang berfokus pada kebebasan berekspresi dan mendobrak norma. Jadi, tidak heran kalau gaya Harajuku memiliki style yang unik dan antimainstream.

Tipe style harajuku sendiri beragam, mulai dari gaya punk dan goth yang identik nuansa hitam, gaya decora yang penuh warna, sampai fairy kei dengan kesan girly. Style ini juga bisa diterapkan pada fashion hijab. Berikut beberapa inspirasi gaya hijab dengan tema harajuku yang bikin penampilanmu stand out!

1. Identik dengan layering, turtleneck top, denim tank top, lace skirt, dan jeans makin kece pakai tote bag bentuk bintang dan checkered sneakers

9 Ide OOTD Hijab Gaya Harajuku, Cetarnya Gak Ada yang Ngalahin!Style hijab harajuku (instagram.com/nadiaelok)

2. Tabrak warna dan pattern, perpaduan sleeveless dress monokrom, inner hijau neon, kaus kaki stripes, dan sneakers ini juga stand out

9 Ide OOTD Hijab Gaya Harajuku, Cetarnya Gak Ada yang Ngalahin!Style hijab harajuku (instagram.com/tantrinamirah)

3. Gaya formal gak monoton kalau pakai kemeja plaid, vest, rok asimetris, dan platorm shoes. Tote bag merah cerah jadi statement gaya

9 Ide OOTD Hijab Gaya Harajuku, Cetarnya Gak Ada yang Ngalahin!Style hijab harajuku (instagram.com/nadiaelok)

4. Kombinasi atasan lengan panjang dan celana motif floral colorful yang ditambah vest, cloud bag, dan heels oranye ini, tak kalah kece

9 Ide OOTD Hijab Gaya Harajuku, Cetarnya Gak Ada yang Ngalahin!Style hijab harajuku (instagram.com/tantrinamirah)

5. Kombinasi pleated dress dengan jeans unik bergaya multi belt dan platform shoes, makin cetar kalau ditambah sunglasses

9 Ide OOTD Hijab Gaya Harajuku, Cetarnya Gak Ada yang Ngalahin!Style hijab harajuku (instagram.com/nadiaelok)

Baca Juga: 9 OOTD Smart Casual ala Anggita Adistyas, Rapi and Classy!

6. Harajuku dengan konsep coquette, pakai sweater pink, pleated skirt, serta jeans berhias pita. Dipadu bersama boots merah marun, pasti cetar

9 Ide OOTD Hijab Gaya Harajuku, Cetarnya Gak Ada yang Ngalahin!Style hijab harajuku (instagram.com/nadiaelok)

7. Style harajuku girly, pakai blus kerah unik, rok pleated, dan tali pinggang pink. Kombinasi warna dan motif jadi poin penambah kesan atraktif

9 Ide OOTD Hijab Gaya Harajuku, Cetarnya Gak Ada yang Ngalahin!Style hijab harajuku (instagram.com/bellaattamimi)

8. Style harajuku dengan konsep edgy serba hitam, padankan oversized jacket full graphic, cargo pants, sneakers, dan kacamata hitam sebagai pemanis

9 Ide OOTD Hijab Gaya Harajuku, Cetarnya Gak Ada yang Ngalahin!Style hijab harajuku (instagram.com/tiasantika09)

9. Set blazer dan celana hitam terlihat unik dengan kemeja stripes dan rok layer colorful. Pakai bucket hat juga kece abis!

9 Ide OOTD Hijab Gaya Harajuku, Cetarnya Gak Ada yang Ngalahin!Style hijab harajuku (instagram.com/bellaattamimi)

Itu dia deretan inspirasi OOTD hijab bergaya harajuku yang bisa jadi inspirasi. Jadi, jangan ragu lagi untuk mendobrak gaya fashion untuk menjadi si paling unik!

Baca Juga: 9 Inspirasi OOTD Inong Ayu yang Tengah Hamil di Usia 43 Tahun

Topik:

  • Febriyanti Revitasari

Berita Terkini Lainnya