Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

[Puisi] Kapal Layar Kehidupan

Berlayar di Laut (Pixels.com/George Desipris)
Berlayar di Laut (Pixels.com/George Desipris)

Deburan ombak menghantam relung jiwa
Desingan angin melebat di berbagai penjuru ujian
Hujan menghunjam seluruh harapan emas
Garis petir tak beraturan menyambar rasa cemas

Mengiringi ledakan waktu yang mecengangkan
Kapal layarku menukik ugal-ugalan
Dermaga perlahan menjauh dari layar pandang
Entah kabin ini akan hanyut kemana nanti

Bahkan burung saja terbentur layar
Namun aku masih terngiang untaian pesan itu
Tubuh kecil ini milik sang pengendali semesta
Kemahakuasaan yang menundukkan segala hal

Termasuk keniscayaan untuk berlayar bersamamu
Pelaut tangguh yang menggenggam erat tanganku
Mengarungi samudera ujian dan keindahan

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Ida Qudsy Nc
EditorIda Qudsy Nc
Follow Us

Latest in Fiction

See More

[PUISI] Sehelai Permata Nusantara

16 Nov 2025, 05:52 WIBFiction
ilustrasi perempuan

[PUISI] Remedial Bicara

16 Nov 2025, 05:04 WIBFiction
ilustrasi putus

[PUISI] Putaran Rasa

15 Nov 2025, 05:04 WIBFiction
ilustrasi berdoa

[PUISI] Patuh Pada Senyap

14 Nov 2025, 20:17 WIBFiction
ilustrasi rindu

[PUISI] Sirkulasi Rindu

14 Nov 2025, 17:00 WIBFiction
Foto jendelan terkena tetesan hujan

[PUISI] Tutur Sore

14 Nov 2025, 08:10 WIBFiction
ilustrasi siluet pasangan kekasih

[PUISI] Datang dan Pergi

13 Nov 2025, 21:48 WIBFiction
ilustrasi jalanan kota (pexels.com/Chi Hou Ong)

[PUISI] Bising Metropolis

13 Nov 2025, 21:07 WIBFiction
Potret dermaga

[PUISI] Dermaga Rindu

13 Nov 2025, 20:07 WIBFiction