Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

[PUISI] Pengagum Rahasia

ilustrasi manusia sembunyi (pixabay.com/Stine86Engel)
ilustrasi manusia sembunyi (pixabay.com/Stine86Engel)

Ada perasaan mulai terbawa
Yang terpendam rahasia
Yang takut mendatangkan kecewa
Seumpama diungkap kata

Di balik keheningan bayang
Tersembunyi kasih sayang
Yang tak mudah hilang
Yang tak pernah terungkap
Penuh dengan rasa berharap

Mengagumi secara rahasia
Menyimpan rasa dalam jiwa
Hidup dengan bayang semu
Khawatir yang tak pernah jemu
Untuk sekadar memberitahu

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Bungarampai Media
EditorBungarampai Media
Follow Us

Latest in Fiction

See More

[PUISI] Monolog

11 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
ilustrasi buku di reruntuhan gedung

[PUISI] Kata Paling Tabu

09 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
ilustrasi cahaya lilin dan bunga

[PUISI] Pulih dalam Sepi

08 Jan 2026, 15:07 WIBFiction
Ilustrasi sampai jumpa

[PUISI] Sampai Jumpa Besok

08 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
ilustrasi perempuan bersedih

[PUISI] Senandung Rindu

06 Jan 2026, 14:47 WIBFiction
ilustrasi seorang pria

[PUISI] Tetap Berdiri

06 Jan 2026, 05:15 WIBFiction