Edelweiss

Edelweiss, tak tergantikannya dirimu
Meski berbagai bunga telah temaniku
Sewindu pun telah berlalu, namun
Edelweiss, keabadian pesonamu
Tak pernah usang jadi layu

Edelweiss, tak tergantikannya dirimu
Meski berbagai bunga telah temaniku
Sewindu pun telah berlalu, namun
Edelweiss, keabadian pesonamu
Tak pernah usang jadi layu