[PUISI] Mencintai Apa Adanya

Kusadari,
Akan sulit bagimu untuk menjadi seperti yang ku mau
Begitu pun aku
Namun cinta bukan hanya terbangun dari kesamaan saja
Bahkan perbedaan sering kali menjadi sarana membentuk rasa nyaman di dalamnya
Aku mencintaimu apa adanya,
Tanpa harus mengada-ada
Seperti halnya mentari di pagi hari,
Tak lekang dan tak berakhir
This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.