Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

[PUISI] Menyisir Waktu

ilustrasi waktu (pexels.com/@samerdaboul)
ilustrasi waktu (pexels.com/@samerdaboul)

Semua telah jauh melangkah
Sebagian tak mau menyerah
Sebagian lagi merasa lelah
Hanya satu hal yang sama, mereka menghamparkan pasrah

Aku terdiam dengan mata terbuka
Menjadi saksi mereka yang menolak putus asa
Meski energi seolah tak lagi tersisa
Mereka masih terus mencoba

Aku lantas tersadar pada ketertinggalanku
Segera aku menyisir waktu
Mencari celah untuk berpacu
Tak peduli meski ia dipenuhi debu

Terlalu lama aku berdiam diri
Banyak hal terlewati
Tanpa sedikit pun arti
Aku kembali menunduk menyesali

Kini, aku harus tetap terjaga
Sambil menunggu matahari pagi tiba
Kini, aku harus tetap terjaga
Agar dapat merengkuh air mata dan tawa yang nyata

April 2022

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Topics
Editorial Team
Yudha ‎
EditorYudha ‎
Follow Us

Latest in Fiction

See More

[PUISI] Mengutuk Janji

19 Nov 2025, 14:47 WIBFiction
ilustrasi senja (pexels.com/FABIAN Fernandez Andia)

[PUISI] Paripurna

18 Nov 2025, 20:07 WIBFiction
ilustrasi wanita memandang keluar jendela

[PUISI] Sekat Tanpa Pintu

18 Nov 2025, 09:07 WIBFiction
ilustrasi puzzle

[PUISI] Kepingan Puzzle

18 Nov 2025, 08:15 WIBFiction
ilustrasi perempuan

[PUISI] Mengira-ngira

18 Nov 2025, 05:04 WIBFiction