Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

[PUISI] Rindu Sebatas Angan

ilustrasi berjalan seorang diri (pexels.com/James Wheeler)
ilustrasi berjalan seorang diri (pexels.com/James Wheeler)

Waktu berjalan bak menyusuri jalan setapa

Masih teringat lembut kasihmu kala senja

Tak pernah kulupa senyummu sejak jumpa

Sejak saat itu rindu terasa menusuk dada

 

Tak lagi kujumpa wajah teduh tiada tara

Hanya bisa berangan menahan rasa lara

Sakit kurasa setiap kali mengenang duka

Sampai kapan rasa ini akan terus bertakhta

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Erina
EditorErina
Follow Us

Latest in Fiction

See More

[PUISI] Langit Merindukan Warna Jingga

07 Nov 2025, 07:15 WIBFiction
ilustrasi sampah

[PUISI] Sampah Emosi

07 Nov 2025, 05:04 WIBFiction
Seorang pria sedang mengusap air matanya.

[PUISI] Tentang Tangis

06 Nov 2025, 21:07 WIBFiction
ilustrasi berdiri di bawah bintang

[PUISI] Tarian Gemintang

06 Nov 2025, 20:17 WIBFiction
ilustrasi bintang

[PUISI] Pangkuan Bintang

06 Nov 2025, 17:07 WIBFiction
ilustrasi berkata tidak

[PUISI] Tanpa Permisi

06 Nov 2025, 05:04 WIBFiction
ilustrasi langit (pexels.com/Francesco Ungaro)

[PUISI] Langit Tetap Biru

05 Nov 2025, 05:04 WIBFiction
ilustrasi matahari terbit

[PUISI] Membaca Fotomu

04 Nov 2025, 20:46 WIBFiction
Ilustrasi perempuan di tengah malam

[PUISI] Abad Kegelapan

04 Nov 2025, 09:15 WIBFiction
ilustrasi gadis kecil

[PUISI] Parterre

03 Nov 2025, 20:26 WIBFiction