Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

[PUISI] Tirai Masa Lalu

ilustrasi duduk termenung (pexels.com/MART PRODUCTION)
ilustrasi duduk termenung (pexels.com/MART PRODUCTION)

Di balik tirai kelam masa lalu yang sunyi,
Merangkai kisah pilu yang terkadang menggurui.
Ingatan terpahat dalam gelap dan bayang,
Mengajarkan hidup, berbagi makna dan harapan.

Kenangan yang terluka, luka yang tak terobati,
Seperti bayangan yang tak pernah terlupakan di hati.
Masa lalu datang dalam gemuruh dan hening,
Sebuah perjalanan yang takkan pernah pudar lenyap begitu saja.

Seperti bintang-bintang yang bersinar di malam,
Masa lalu mengajar tentang kisah dan nafas zaman.
Kelamnya saat-saat yang telah berlalu,
Tetap membawa arti, seperti lukisan di dinding waktu.

Namun jangan biarkan kelamnya masa lalu meruntuhkan,
Harapan dan impian yang di depan telah menunggu.
Belajarlah dari setiap langkah yang telah terlewati,
Membawa cahaya baru, memancarkan kehidupan yang tiada terkira.

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Syamril Syam
EditorSyamril Syam
Follow Us

Latest in Fiction

See More

[PUISI] Hujan yang Mengingatkan Pulang

18 Jan 2026, 06:02 WIBFiction
Ilustrasi gambar

[PUISI] Pena dan Kertas

18 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
ilustrasi berdoa

[PUISI] Menggugat Doa

18 Jan 2026, 05:04 WIBFiction
ilustrasi bulan sabit

[PUISI] Bulan Sabit

17 Jan 2026, 21:17 WIBFiction
ilustrasi menghadap laut

[PUISI] Palung Batin

16 Jan 2026, 20:07 WIBFiction
ilustrasi kertas putih

[PUISI] Halaman Kosong

14 Jan 2026, 20:17 WIBFiction
ilustrasi perempuan membaca buku di laut

[PUISI] Tabu

14 Jan 2026, 05:04 WIBFiction