Menu Cedric Grolet Singapura, Butik Dessert yang Premium!

Terkenal dengan dessert menyerupai bunga dan buah asli

Singapura adalah salah satu negara destinasi liburan yang paling umum di Indonesia. Bagaimana tidak, lokasinya yang sangat dekat dengan Indonesia dan banyaknya brand-brand maupun restoran kelas atas yang sangat memanjakan mata sangat diminati oleh wisatawan Indonesia. Salah satu yang mencuri perhatian adalah Cédric Grolet Singapura.

Cédric Grolet Singapura adalah restoran dessert asal Prancis yang berada di Level 1 COMO Orchard, Singapore. Toko ini begitu spesial karena chef Cédric Grolet, mastermind di baliknya dinobatkan sebagai chef pastry terbaik dunia oleh Grand Tables du Monde dan restoran Cédric Grolet sendiri masuk dalam World's 50 Best Restaurants.

Cédric Grolet Singapura menawarkan berbagai menu berkualitas premium. Tetapi yang paling terkenal adalah croissant dan kreasi dessert berbentuk buah-buahan dan bunga yang identik. Cédric Grolet Singapura buka setiap hari Rabu hingga Minggu, sejak pukul 8.30—18.00 waktu Singapura. 

Kalau kamu berencana mengunjungi Cédric Grolet Singapura, kamu bisa cek panduan ini untuk lihat menu lengkapnya. Siap-siap kalap!

1. Menu viennoiserie

Menu Cedric Grolet Singapura, Butik Dessert yang Premium!potret pastry di Cedric Grolet Singapura (maps.google.com/Jun-Ichi Sakabe)
  1. Croissant: sekitar Rp130.000
  2. Pain Au Chocolat: sekitar Rp153.000
  3. Pain Suisse: sekitar Rp200.000
  4. Hazelnut Flower: sekitar Rp224.000
  5. Chausson Aux Pommes: sekitar Rp165.000

2. Menu savoury

Menu Cedric Grolet Singapura, Butik Dessert yang Premium!potret menu di Cedric Grolet Singapura (maps.google.com/benedict chen)
  1. Avocado Toast: sekitar Rp330.000
  2. Benedict Croissant (Served With Salmon): sekitar Rp330.000
  3. Quiche Lorraine: sekitar Rp330.000
  4. Jambon Beurre: sekitar Rp330.000

3. Menu sweet

Menu Cedric Grolet Singapura, Butik Dessert yang Premium!potret menu di Cedric Grolet Singapura (maps.google.com/AP.)
  1. Waffle (Vanilla Chantilly Or Marmalade): sekitar Rp306.000
  2. French Toast (Vanilla Chantilly): sekitar Rp306.000
  3. Sliced Fruits Creation: sekitar Rp353.000

4. Menu hot drink

Menu Cedric Grolet Singapura, Butik Dessert yang Premium!potret minuman di Cedric Grolet Singapura (maps.google.com/Sagamihara)
  1. Espresso: sekitar Rp94.000
  2. Double Espresso: sekitar Rp130.000
  3. Americano: sekitar Rp141.000
  4. Flat White: sekitar Rp165.000
  5. Latte Macchiato: sekitar Rp165.000
  6. Cappuccino: sekitar Rp176.000
  7. Mochaccino: sekitar Rp176.000
  8. Hot Chocolate: sekitar Rp176.000
  9. Matcha Latte: sekitar Rp188.000
  10. Chai Latte: sekitar Rp188.000
  11. Bubble Tea: sekitar Rp165.000

Tea/infusion

  • Green Tea: sekitar Rp165.000
    1. Jasmin Silk Pearls
    2. Japanese Cherry
    3. Ji Sencha
  • Oolong: sekitar Rp165.000
  • Black Tea: sekitar Rp141.000
    1. Kashmere
    2. Morning English
    3. Earl Grey Neroli
  • Herbs: sekitar Rp141.000
    1. Provencal Herbs
    2. Shiso Mint

Baca Juga: 6 Bakeshop Hits di Singapura, Terbaru Cedric Grolet

5. Menu iced drink

Menu Cedric Grolet Singapura, Butik Dessert yang Premium!potret makanan di Cedric Grolet Singapura (maps.google.com/Yi-Chen Chen)
  1. Iced Americano: sekitar Rp130.000
  2. Iced Latte: sekitar Rp153.000
  3. Iced Mochaccino: sekitar Rp165.000
  4. Iced Chocolate: sekitar Rp165.000
  5. Iced Matcha Latte: sekitar Rp188.000
  6. Iced Chai Latte: sekitar Rp176.000
  7. Iced Bubble Tea: sekitar Rp165.000
  8. Shakerato (Double Espresso - Brown Sugar Syrup): sekitar Rp141.000
  9. Fresh Orange Juice: sekitar Rp130.000
  10. Daily Juice: sekitar Rp165.000
  11. Orange Juice: sekitar  Rp141.000
  12. Coca-cola: sekitar Rp82.000
  13. Coca-cola Zero: sekitar Rp82.000
  14. Still Water: sekitar Rp117.000
  15. Sparkling Water: sekitar Rp117.000

Cold Brew Coffee

  1. On The Rock: sekitar Rp141.000
  2. Latte: sekitar Rp153.000

Milk Punch (Coconut Milk Infused With Cold Brew)

  1. On The Rock: sekitar Rp176.000
  2. Latte With Coconut Milk: sekitar Rp200.000

Cascara

  1. On The Rock: sekitar Rp141.000
  2. Latte: sekitar Rp165.000

6. Menu champagne

Menu Cedric Grolet Singapura, Butik Dessert yang Premium!potret champagne di Cedric Grolet Singapura (instagram.com/cedricgroletsingapore)

Champagne Brut Reserve

  1. By The Glass: sekitar Rp412.000
  2. By The Bottle: sekitar Rp2.200.000

Champagne Brut Reserve Rose

  1. By The Glass: sekitar Rp471.000
  2. By The Bottle: sekitar Rp2.700.000

Champagne Blanc De Blanc Comte 2012

  1. By The Bottle: Rp7.800.000

7. Menu breakfast

Menu Cedric Grolet Singapura, Butik Dessert yang Premium!potret menu sarapan di Cedric Grolet Singapura (instagram.com/cedricgroletsingapore)

Sweet Breakfast: sekitar Rp706.000

  1. Croissant
  2. Waffle Flower (With Vanilla Chantilly Or Marmelade)
  3. Hot Drink
  4. Cold Drink

Savoury Breakfast: sekitar Rp1.000.000

  1. Croissant
  2. Avocado Toast, Benedict Croissant, Quiche Lorraine, atau Jambon Beurre (pilih salah satu)
  3. French Toast (With Vanilla Chantilly)
  4. Hot Drink
  5. Cold Drink

8. Menu tea time

Menu Cedric Grolet Singapura, Butik Dessert yang Premium!potret dessert di Cedric Grolet Singapura (maps.google.com/benedict chen)

Menu Savoury (Fingers): sekitar Rp130.000

  1. Cucumber/Cream Cheese
  2. Ham/Comté
  3. Mimosa Egg

Menu Sweet (Stands), berbagai menu dessert pilihan: sekitar Rp130.000

Bisa pilih minuman bebas antara hot drinks dan iced drinks. Untuk champagne tetap membayar sesuai harga a la carte.

Dari daftar menu Cédric Grolet Singapura di atas, mana yang paling mencuri perhatianmu? Rasanya yang premium pasti akan memikat hatimu.

 

Baca Juga: 5 Dessert Boutique Hits di Singapura, Manisnya Manjakan Lidah!

Hamdiki Roziqi Photo Verified Writer Hamdiki Roziqi

All-time learner

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

yummy-banner

Topik:

  • Febrianti Diah Kusumaningrum

Berita Terkini Lainnya