Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

[PUISI] Kau, Magnet Cinta Terampuh

ilustrasi seorang wanita dan pria yang merupakan pasangan sedang piknik bersama (pexels.com/Ron Lach)
ilustrasi seorang wanita dan pria yang merupakan pasangan sedang piknik bersama (pexels.com/Ron Lach)

Matamu berbinar

Bibir merah mudamu melengkung ciptakan senyuman

Kau melompat-lompat penuh kegembiraan

Helaian rambut panjangmu yang gelap berkilauan ditimpa sinar mentari

 

Aku menatap kedua matamu

Yang sedikit menyipit ketika tersenyum

Aku tanpa sadar, hanya terpaku pada dirimu

Kau bagaikan magnet yang menarik penuh perhatianku

 

Kau memancarkan kebahagiaan dan kehangatan

Yang membuatku merasa bahagia dan hangat berada di dekatmu

Kau bagaikan virus cinta, yang kan menulari siapa pun yang berada di dekatmu

Membuat mereka mencintaimu dan merasa dicintai olehmu

 

Kutatap kembali kedua matamu, kau tak lagi melompat-lompat

Kau duduk diam di hadapanku, tetap dengan senyum manismu

Matamu memantulkan warna-warni kristal memesona yang manis

Baiklah! Ayo, kita nikmati bersama permen-permen yang berkilauan ini

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Debby Utomo
EditorDebby Utomo
Follow Us

Latest in Fiction

See More

[PUISI] Kita yang Diam-Diam Belajar Bernapas Lagi

05 Jan 2026, 15:07 WIBFiction
ilustrasi seorang wanita yang membuka pintu

[PUISI] Pintu Tahun Baru

05 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
Ilustrasi kapal mau tenggelam dengan latar langit senja.

[PUISI] Nakhoda Salah Arah

04 Jan 2026, 19:22 WIBFiction
Ilustrasi tumbuh

[PUISI] Tumbuh

04 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
ilustrasi rintik hujan di jendela

[PUISI] Air Mata Semesta

04 Jan 2026, 05:04 WIBFiction
ilustrasi puisi episode yang mati

[PUISI] Episode yang Mati

03 Jan 2026, 21:07 WIBFiction
ilustrasi puisi selangkah mundur

[PUISI] Selangkah Mundur

03 Jan 2026, 19:22 WIBFiction
ilustrasi buku kumpulan sajak

[PUISI] Sajak Cinta

03 Jan 2026, 16:47 WIBFiction
ilustrasi menikmati senja

[PUISI] Mengulang Senja

03 Jan 2026, 05:04 WIBFiction
Ilustrasi ibu dan anak

[Puisi] Seribu wajah ibu

02 Jan 2026, 20:07 WIBFiction
ilustrasi perempuan di bangunan terbengkalai seorang diri

[PUISI] Dialog Tak Bernada

02 Jan 2026, 05:04 WIBFiction