Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

[PUISI] Menyisakan Dendam

ilustrasi perlombaan (pexels.com/@pixabay)
ilustrasi perlombaan (pexels.com/@pixabay)

Dia tak pernah peduli
Selain pada dirinya sendiri
Tak ada empati
Tak sedikit pun tersisa niat untuk mengerti

Semua dilakukannya
Demi meninggikan nama
Biarpun melanggar batas agama
Jelas! Ia tak akan berhenti begitu saja

Aku mencoba berlari
Menjauh darinya yang dikuasai kehausan arogansi
Namun, selihai apa pun aku bersembunyi
Dia akan terus mencari hingga nanti bertemu mati

Kini, semua itu menyisakan dendam
Yang berteriak di balik tirai malam
Berharap hidupnya perlahan menuju suram
Mungkin, dia bukan keturunan Adam

Aku lantas sadar bahwa aku tak mampu
Kutarik napasku
Kudorong doaku keluar dari bisu
Semoga semua ambisinya berakhir menjadi debu

Juli 2022

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Mohammad Azharudin
EditorMohammad Azharudin
Follow Us

Latest in Fiction

See More

[PUISI] Sungai Kenangan

07 Nov 2025, 21:07 WIBFiction
Foto wanita duduk sambil menunjukkan tangan tanda hati

[PUISI] Cinta Sepihak

07 Nov 2025, 20:07 WIBFiction
ilustrasi kacamata

[PUISI] Kacamata Kusam

07 Nov 2025, 18:07 WIBFiction
ilustrasi sampah

[PUISI] Sampah Emosi

07 Nov 2025, 05:04 WIBFiction
Seorang pria sedang mengusap air matanya.

[PUISI] Tentang Tangis

06 Nov 2025, 21:07 WIBFiction
ilustrasi berdiri di bawah bintang

[PUISI] Tarian Gemintang

06 Nov 2025, 20:17 WIBFiction
ilustrasi bintang

[PUISI] Pangkuan Bintang

06 Nov 2025, 17:07 WIBFiction
ilustrasi berkata tidak

[PUISI] Tanpa Permisi

06 Nov 2025, 05:04 WIBFiction
ilustrasi langit (pexels.com/Francesco Ungaro)

[PUISI] Langit Tetap Biru

05 Nov 2025, 05:04 WIBFiction
ilustrasi matahari terbit

[PUISI] Membaca Fotomu

04 Nov 2025, 20:46 WIBFiction
Ilustrasi perempuan di tengah malam

[PUISI] Abad Kegelapan

04 Nov 2025, 09:15 WIBFiction
ilustrasi gadis kecil

[PUISI] Parterre

03 Nov 2025, 20:26 WIBFiction