Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

[PUISI] Pria Berjanggut Merah

ilustrasi pria berjanggut merah (pixabay.com/ArmyAmber)
ilustrasi pria berjanggut merah (pixabay.com/ArmyAmber)

Entah kapan pria berjanggut merah pergi
Gapai impian yang selama ini melekat di hati
Tanpa rasa ragu yang mendampingi
Tiada pula dengan pikir negatif kadang menghampiri

Berjalan, teruslah ia melangkah teguh
Mengais impian di depan masa
Begitu susah bagi seorang pecundang
Namun, akan indah bila di perjuangkan

Sepatunya usang karena dimakan waktu
Nafasnya terengah-engah pertanda tenaganya semakin terkuras
Cuaca hari itu teramat sangat terik kala ia menengadah ke atas langit
Sungguh telah menyilaukan mata coklat pria itu

Memandang sekeliling pun seakan tak ada guna
Yang datang hanya ada hamparan pasir yang menggebu
Kadang mata pun pedih dibuatnya
Terlihat pula fatamorgana yang memanjakan mata penuh tipuan di depan mata

Ketika pria sampai menjejak kaki tempat tujuan
Rasa syukur seakan menghujani sanubari
Disertai peluh keringat bercucuran di dahi
Alhamdulillah, perjuangan akan dimulai detik ini juga

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Kidung Swara Mardika
EditorKidung Swara Mardika
Follow Us

Latest in Fiction

See More

[PUISI] Warna yang Tak Pernah Pudar

14 Nov 2025, 05:15 WIBFiction
ilustrasi siluet pasangan kekasih

[PUISI] Datang dan Pergi

13 Nov 2025, 21:48 WIBFiction
ilustrasi jalanan kota (pexels.com/Chi Hou Ong)

[PUISI] Bising Metropolis

13 Nov 2025, 21:07 WIBFiction
Potret dermaga

[PUISI] Dermaga Rindu

13 Nov 2025, 20:07 WIBFiction
ilustrasi media sosial

[PUISI] Notifikasi

13 Nov 2025, 15:00 WIBFiction
ilustrasi mendaki gunung

[PUISI] Naungan Merapi

13 Nov 2025, 08:15 WIBFiction
ilustrasi bayangan seorang perempuan

[PUISI] Bukan Fatamorgana

12 Nov 2025, 21:48 WIBFiction
ilustrasi lilin

[PUISI] Temaram Tak Padam

12 Nov 2025, 21:02 WIBFiction
ilustrasi rerumputan

[PUISI] Missing You

12 Nov 2025, 20:59 WIBFiction
ilustrasi wisuda

[PUISI] Pertemuan Bermusim

12 Nov 2025, 10:15 WIBFiction
ilustrasi bayangan seorang perempuan

[PUISI] Duri Dalam Daging

11 Nov 2025, 21:48 WIBFiction