Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

[PUISI] Tamu Tanpa Temu

Ilustrasi berpisah (pixabay.com/ad_images)
Ilustrasi berpisah (pixabay.com/ad_images)

Adalah sepasang insan yang saling memendam perasaan
Juga perihal jarak yang terlalu dewana memberikan kejelasan
Saat kata temu ingin lekas melepas rindu
Terlintas penuh pilu, realitas tak memberi restu

Beragam kata pasti ingin segera menepati janji
Namun, sekali lagi terhalau ekspektasi yang terlalu tinggi
Hanya rasa sesal yang tak lagi bisa dianggap normal
Segala tamu hanyalah temu yang sebatas virtual

Penantian panjang tak kunjung terbayarkan
Karena segala harapan hanya berujung penyesalan
Semoga seluruh isu lekas meluruh dengan sendiri
Agar segala ingin lekas terealisasi menjadi pasti

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Chalimatus Sa'diyah
EditorChalimatus Sa'diyah
Follow Us

Latest in Fiction

See More

[PUISI] Pertemuan Bermusim

12 Nov 2025, 10:15 WIBFiction
ilustrasi bayangan seorang perempuan

[PUISI] Duri Dalam Daging

11 Nov 2025, 21:48 WIBFiction
Potret jalan yang tidak ada ujungnya

[PUISI] Tak Ada Ujung

11 Nov 2025, 07:15 WIBFiction
ilustrasi babi dengan aksesori

[PUISI] Kepada Siapa?

11 Nov 2025, 05:04 WIBFiction
ilustrasi seorang perempuan sedang sedih

[PUISI] Sengaja Terluka

10 Nov 2025, 21:48 WIBFiction
Gambar oleh Daniel Joshua dari Pixabay

[PUISI] Jarak Terjauh Kita

10 Nov 2025, 21:07 WIBFiction
https://www.pexels.com/id-id/foto/orang-dengan-topeng-hitam-memegang-kertas-berita-yang-membara-2538122/

[PUISI] Memuja Dusta

10 Nov 2025, 07:07 WIBFiction
ilustrasi bayangan seorang perempuan

[PUISI] Salah Sangka

09 Nov 2025, 21:48 WIBFiction