Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

Simak Perubahan yang Dialami Yogyakarta 10 Tahun Setelah Diguncang Gempa

print.kompas.com

Masih teringat di benak warga Jogjakarta dan sekitarnya saat gempa berkekuatan 5,9 SR mengguncang pada 27 Mei 2006. Pukul 05.55, selama 57 detik meluluhlantakkan Kota Pelajar. Gempa susulan pun terjadi pada pukul 06.10, 08.15 dan 11.22 WIB.

10 tahun berlalu sejak kejadian yang menelan lebih dari 6000 korban itu. Saat ini perubahan pun mulai terasa dari lokasi-lokasi yang hancur akibat goncang bumi tersebut. Maka IDNtimes punya 12 foto yang menunjukkan perubahan dari 2006 ke 2016.

1. Rumah warga di daerah Bantul yang rata dengan tanah akibat gempa.

Default Image IDN

2. Salah satu rumah yang telah dibangun kembali dalam 10 tahun.

Default Image IDN

3. Kepanikan warga di jalan taman siswa. Para masyarakat berhamburan untuk menuju utara Jogja akibat adanya isu Tsunami.

Default Image IDN

4. Jalan taman siswa yang sudah dalam kondisi semula. Ketenangan sudah dirasakan warga sekitar.

Default Image IDN

5. Gedung Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Desa (LPMD) Desa Srihardono yang rusak akibat gempa.

Default Image IDN

6. Gedung tersebut kini telah diperbaiki dan telah dioperasikan seperti semula.

Default Image IDN

7. Salah satu rumah warga di Dusun Nangsri yang roboh.

Default Image IDN

8. Kini beberapa rumah di Dusun Nangsri telah selesai dibangun ulang.

Default Image IDN

9. Dua rumah yang langsung rata dengan tanah akibat 3 gempa susulan.

Default Image IDN

10. Gedung sekolah di dusun tersebut yang kini telah dibangun ulang dan dapat digunakan oleh para siswa.

http://cdn.idntimes.com/content-images/post/20160527/nangsrisrihardono-wordpress-231ea9296642d3bc1c0f1ab6e4892d74.jpg

11. Candi Prambanan juga jadi bangunan yang terkena dampak gempa. Beberapa bagian dari candi rusak dan berjatuhan.

http://cdn.idntimes.com/content-images/post/20160527/print-kompas-6a5a77d6f248f50bcd4c45ec9df66801.jpg

12. Beberapa perbaikan utama telah diselesaikan dan Prambanan kembali dibuka sebagai tempat wisata.

http://cdn.idntimes.com/content-images/post/20160527/reportaseharga-8e0acf6a5fa2bd853765c6e6e890953b.jpg
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Erwanto Khusuma
EditorErwanto Khusuma
Follow Us