Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

[PUISI] Luka Beserta Obatnya

ilustrasi patah hati (pexels.com/RDNE Stock project)
ilustrasi patah hati (pexels.com/RDNE Stock project)

Aku ingin mengabaikanmu layaknya daun mengabaikan angin
Yang telah membuatnya beterbangan dari rantingnya di udara
Aku ingin mengabaikanmu layaknya daun mengabaikan angin
Yang telah membuatnya jatuh dari rantingnya menuju tanah

Kamu tahu apa artinya dirimu di hidupku? Kamu adalah luka sekaligus obatnya
Saat bersamamu aku merasakan sakit sekaligus bahagia secara bersamaan
Luka itu mungkin akan sembuh, tapi tidak dengan bekasnya
Yang kian membekas dan tenggelam bersama kenangan indah

Apakah aku menyesal pernah mengenalmu?
Maka akan dengan lantang kujawab tidak!
Mengenalmu termasuk ke dalam episode bahagia
Yang pernah kulalui dalam hidupku

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Winda Afrida
EditorWinda Afrida
Follow Us

Latest in Fiction

See More

[PUISI] Sampai Jumpa Besok

08 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
ilustrasi perempuan bersedih

[PUISI] Senandung Rindu

06 Jan 2026, 14:47 WIBFiction
ilustrasi seorang pria

[PUISI] Tetap Berdiri

06 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
ilustrasi seorang wanita yang membuka pintu

[PUISI] Pintu Tahun Baru

05 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
Ilustrasi kapal mau tenggelam dengan latar langit senja.

[PUISI] Nakhoda Salah Arah

04 Jan 2026, 19:22 WIBFiction
Ilustrasi tumbuh

[PUISI] Tumbuh

04 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
ilustrasi rintik hujan di jendela

[PUISI] Air Mata Semesta

04 Jan 2026, 05:04 WIBFiction
ilustrasi puisi episode yang mati

[PUISI] Episode yang Mati

03 Jan 2026, 21:07 WIBFiction
ilustrasi puisi selangkah mundur

[PUISI] Selangkah Mundur

03 Jan 2026, 19:22 WIBFiction
ilustrasi buku kumpulan sajak

[PUISI] Sajak Cinta

03 Jan 2026, 16:47 WIBFiction