Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

[PUISI] Jelita

ilustrasi pujaan hati (pixabay.com/ractapopulous)
ilustrasi pujaan hati (pixabay.com/ractapopulous)

Paras wajah membayang di angan
Seperti roman, kisah kita berjalan
Setiap hela napas kita
Mengucap syukur pada-Nya

Karena bertemu denganmu, Jelita
Hidupku bisa menatap nyata
Bisa bersama denganmu
Alur masa depan mulai tertata

Semua luka di kehidupan, telah kamu sembuhkan
Bahkan gelap hatiku telah kau sinari
Tanpamu, entah apakah masih bisa sekadar bermimpi

Jelita tersayang,
Sabar, sabar, tunggulah sebentar
Aku akan meminangmu, sekali untuk selamanya
Membuat kisah kita semegah sabda cinta dalam saga

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Yudha ‎
EditorYudha ‎
Follow Us

Latest in Fiction

See More

[PUISI] Seperti Hujan Putus Asa

02 Jan 2026, 20:07 WIBFiction
Ilustrasi ibu dan anak

[Puisi] Seribu wajah ibu

02 Jan 2026, 20:07 WIBFiction
ilustrasi perempuan di bangunan terbengkalai seorang diri

[PUISI] Dialog Tak Bernada

02 Jan 2026, 05:04 WIBFiction
ilustrasi wanita bahagia

[PUISI] Utuh Setelah Retak

31 Des 2025, 07:15 WIBFiction
ilustrasi memegang uang

[PUISI] Semburat Nafsu

31 Des 2025, 05:04 WIBFiction
ilustrasi robekan kertas tercecer

[PUISI] Robekan Memori

28 Des 2025, 21:07 WIBFiction