Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

[PUISI] Roller Coaster

Ilustrasi roller coaster (pexels.com/Min An)
Ilustrasi roller coaster (pexels.com/Min An)

Semesta sedang bercanda denganku 

Ketika hilir mudik mencari 

Tetap tidak ketemu 

Tetapi jika aku diam, aku mendapatkan apa yang tak ku cari 

Apa mungkin ini balasan dari rasa angkuhku ?

Entahlah ...

Semua masih terasa abu-abu 

 

Pernahkah kau naik roller coaster ?

Seperti itulah hidupku sekarang 

Ketika sedang diatas aku dapat bersorak kegirangan 

Lupa dengan keadaan, rasanya sangat menyenangkan 

Namun, ketika sudah mendarat ke bumi terasa begitu menegangkan 

Sama sekali tak menyenangkan 

Degupan jantung makin tak beraturan 

 

Semesta sedang bercanda denganku 

Atau rasa angkuhku yang membuat semua ini sirna ?

Seperti pasir yang terlalu erat digenggam

Perlahan menghilang dan pergi 

Hidupku memang seperti roller coaster

Selalu menyenangkan, selalu menegangkan

 

 

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Indiana Malia
EditorIndiana Malia
Follow Us

Latest in Fiction

See More

[PUISI] Sore Pilu

24 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
ilustrasi seseorang berdiri di tengah cahaya terang

[PUISI] Senyap Kemenangan

24 Jan 2026, 05:04 WIBFiction
ilustrasi perkuburan

[PUISI] Menuju Ketiadaan

23 Jan 2026, 05:04 WIBFiction
Ilustrasi angin

[PUISI] Embusan

22 Jan 2026, 21:17 WIBFiction
ilustrasi wanita yang berdiri di dekat kereta

[PUISI] Sapa Tanpa Gaung

21 Jan 2026, 05:15 WIBFiction
Potret kursi roda

[CERPEN] Kursi Roda Ali

20 Jan 2026, 21:56 WIBFiction
ilustrasi seorang pria di tengah keramaian

[PUISI] Berlalu-Lalang

20 Jan 2026, 21:48 WIBFiction